5 Sekolah Kedinasan Semi Militer di Indonesia yang Bisa Jadi Pilihan Terbaik

Jum'at, 26 Agustus 2022 - 15:44 WIB
loading...
A A A
Info lengkap : ipdn.ac.id

Perguruan tinggi ini dipayungi oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan telah ada di berbagai daerah di Indonesia seperti Jakarta, Sumatera Barat, Kalimantan Barat, Sulawesi Selatan, Sulawesi Utara, NTB hingga Papua.

Terdapat 3 fakultas yang dimiliki IPDN yakni Fakultas Politik Pemerintahan, Fakultas Manajemen Pemerintahan dan Fakultas Perlindungan Masyarakat.

3. Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN)

Info lengkap : stin.ac.id

Sekolah yang bernaung pada Badan Intelijen Negara (BIN), terletak di Sumur Batu, Kec. Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat.

Untuk program sarjana terdapat beberapa jurusan diantaranya, Jurusan Agen Intelijen, Jurusan Teknologi Intelijen, Jurusan Cyber Intelijen, Jurusan Ekonomi Intelijen. Terdapat pula program pascasarjana dan doktoral di sekolah kedinasan ini.

4. Sekolah Tinggi Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (STMKG)

Info lengkap : stmkg.ac.id

Berada di bawah naungan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), sekolah ini berada di Kota Tangerang Selatan, Banten.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1336 seconds (0.1#10.140)