Ini Nilai Minimal UTBK yang Jadi Syarat Masuk PKN STAN 2022

Sabtu, 10 September 2022 - 09:28 WIB
loading...
Ini Nilai Minimal UTBK...
Ini nilai minimal UTBK yang menjadi syarat masuk PKN STAN 2022. Foto/Istimewa.
A A A
JAKARTA - Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN memakai nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer ( UTBK ) pada saringan awal masuknya di 2022 ini. Menarik untuk disimak berapa skor UTBK yang ditetapkan sebagai persiapan masuk PKN STAN tahun depan.

PKN STAN menjadi salah satu sekolah kedinasan favorit di negeri ini. Sebab sekolah kedinasan di bawah Kementerian Keuangan (Kemenkeu) ini memberikan kesempatan kepada lulusannya untuk diangkat menjadi CPNS pada instansi-instansi di bawah Kemenkeu.

Baca juga: Selama 2022, IISMA Kirim 1.150 Mahasiswa Kuliah ke Luar Negeri

SDM berkompeten dan berintegritas di bidang keuangan negara ini juga akan ditempatkan di berbagai kementerian/lembaga lainnya dan juga menjadi abdi negara yang tersebar di pemerintah daerah lain setelah menyelesaikan pendidikannya di PKN STAN.

Pada seleksi sekolah kedinasan tahun ini, PKN STAN juga turut membuka formasi. Sebanyak 750 formasi dibuka untuk menjalani pendidikan di tiga jurusan Diploma IV. Yakni bidang Akuntansi Sektor Publik, Manajemen Keuangan Negara, dan Manajemen Aset Publik.

Kebutuhan dari tiap-tiap program studi disesuaikan dengan kebutuhan. Yakni program reguler menerima mahasiswa baru dari seluruh wilayah Indonesia untuk mengisi kebutuhan pegawai Kemenkeu, kementerian/lembaga lainnya, atau pemerintah daerah.

Selanjutnya program afirmasi yang dikhususkan untuk putra-putri dari Provinsi Papua, Papua Barat, Maluku, Maluku Utara, dan Nusa Tenggara Timur untuk mengisi formasi/kebutuhan pegawai Kementerian Keuangan. Khusus untuk Provinsi Papua dan
Papua Barat berasal dari program Afirmasi Pendidikan Menengah (ADEM) dan nonADEM/umum.

Baca juga: Profil dan Prospek Lulusan Politeknik Siber dan Sandi Negara

Syarat Nilai Minimal UTBK PKN STAN 2022

Adapun persyaratan pendaftaran seleksi sekolah kedinasan PKN STAN 2022 adalah untuk lulusan tahun 2021 dan sebelumnya atau lulusan tahun 2022 semua sekolah menengah atas atau yang sederajat. Sedangkan batasan usianya adalah usia maksimal pada tanggal 1 September 2022 adalah 21 tahun.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
8 Sekolah Kedinasan...
8 Sekolah Kedinasan dengan Akreditasi Unggul, Lulus Jadi PNS dan Prajurit Muda
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
10 Sekolah Kedinasan...
10 Sekolah Kedinasan Gratis yang Banyak Diburu di 2024, Lulus Jadi PNS
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Rekomendasi
Putin Umumkan Gencatan...
Putin Umumkan Gencatan Senjata 3 Hari untuk Perayaan Kemenangan Perang Dunia II
Heboh Orang Tua Murid...
Heboh Orang Tua Murid SD di Lebak Bawa Meja dan Kursi dari Rumah ke Sekolah, Bupati Semprot Disdik
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
Pemuda Patriot Nusantara...
Pemuda Patriot Nusantara Klaim Laporkan Roy Suryo Cs Bukan Pesanan Jokowi
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
Berita Terkini
BPK Penabur Dukung Siswa...
BPK Penabur Dukung Siswa Bersiap Hadapi Era Society 5.0
3 jam yang lalu
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen...
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen BUMN 2025 Beserta Kunci Jawaban
5 jam yang lalu
Link Unduh Logo Hardiknas...
Link Unduh Logo Hardiknas 2025 Berikut Tema Hari Pendidikan Nasional
6 jam yang lalu
Platform Pendidikan...
Platform Pendidikan Ini Ajak Guru Tingkatkan Kompetensi AI untuk Pembelajaran
7 jam yang lalu
5 Artis Lulusan SMK,...
5 Artis Lulusan SMK, Ada Shenina Cinnamon hingga Nisa Sabyan
8 jam yang lalu
Apakah Hari Pendidikan...
Apakah Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2025 Sekolah Libur?
10 jam yang lalu
Infografis
Jadi Kawan Israel, Maroko...
Jadi Kawan Israel, Maroko Negara Arab Pertama yang Terima F-35 AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved