Tertarik Beasiswa S2/S3 Bill Gates Cambridge, Gratis Kuliah dan Uang Saku Rp325 Juta per Tahun

Senin, 26 September 2022 - 10:24 WIB
loading...
Tertarik Beasiswa S2/S3...
Program Beasiswa Gates Cambridge atau Gates Cambridge Scholarship kembali buka pendaftaran beasiswa S2 dan S3 ke University of Cambridge. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Program Beasiswa Gates Cambridge atau Gates Cambridge Scholarship kembali buka pendaftaran beasiswa S2 dan S3 ke Universitas Cambridge sejak 15 September hingga 1 Desember 2022 mendatang.

Beasiswa Gates Cambridge diperuntukkan bagi mahasiswa dari semua negara (kecuali warga negara Inggris) yang ingin melanjutkan pendidikan program pascasarjana di University of Cambridge



Beasiswa Gates Cambridge menyiapkan uang saku sebesar £18.700 atau setara dengan Rp325 juta per tahunnya. Penerima Beasiswa Gates Cambridge juga berhak atas bebas biaya kuliah, Tunjangan kerja lapangan hingga tunjangan keluarga.

Perlu diketahui, beasiswa Gates Cambridge adalah program pendanaan kuliah yang didirikan sejak Oktober tahun 2000. Dana Beasiswa Gates Cambridge dengan tunjangan sebesar USD210 juta atau setara dengan Rp3 triliun, merupakan donasi dari Bill and Melinda Gates Foundation yang diberikan kepada University of Cambridge.



Cara daftar Beasiswa Gates Cambridge ini dilakukan secara online melalui formulir yang bisa dilihat di https://www.postgraduate.study.cam.ac.uk/. Setelah membuka link, lalu ikuti langkah-langkah mendaftar beasiswa Gates Cambridge berikut ini:

Cara Daftar Beasiswa Gates Cambridge

1. Calon penerima beasiswa mendaftar ke program pascasarjana di University of Cambridge sekaligus mengajukan beasiswa Gates Cambridge menggunakan formulir yang sama.

2. Pendaftaran dilakukan secara online di laman postgraduate Cambridge https://www.postgraduate.study.cam.ac.uk/.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Kumpulan Contoh Soal...
Kumpulan Contoh Soal Skolastik LPDP dan Jawabannya, Referensi Belajar Persiapan Tes
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
15 Siswa MAN IC Serpong...
15 Siswa MAN IC Serpong Diterima di Universitas Ternama Dunia, Berikut Daftar Namanya
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa...
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa Pemerintah Ini Buka Pendaftaran di 2025
Universitas Matana Berikan...
Universitas Matana Berikan Beasiswa Khusus bagi Peserta SNBP 2025
Pendaftaran KJMU 2025...
Pendaftaran KJMU 2025 Sudah Dibuka, Siapkan KTP dan KK!
MNC University Kolaborasi...
MNC University Kolaborasi dengan Forum Komunikasi OSIS Kabupaten Bogor, Dukung Pengembangan Siswa dan Sediakan Beasiswa
Rekomendasi
Jenguk Hasto di Rutan...
Jenguk Hasto di Rutan KPK, Kardinal Suharyo Bawa Daun Palma
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 43: Surat untuk Nurmala dan Hasil Tes DNA Andra
49 Perwira Polri di...
49 Perwira Polri di Mutasi Kapolri pada April 2025, Ini Daftar Lengkapnya
Prediksi Formasi Timnas...
Prediksi Formasi Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17 di Perempat Final Piala Asia U-17 2025
Hanya Ada Satu Orang...
Hanya Ada Satu Orang Arab di Antara 53 Miliarder Olahraga 2025, Hartanya Rp18,3 Triliun
5 Obat Hati yang Sakit,...
5 Obat Hati yang Sakit, Salah Satunya Berkumpul dengan Orang-orang Saleh
Berita Terkini
10 Kata Ini Ternyata...
10 Kata Ini Ternyata Berasal dari Bahasa Belanda, Nomor 4 Pasti Sering Kamu Dengar!
5 jam yang lalu
Detil atau Detail, Mana...
Detil atau Detail, Mana Penulisan yang Benar?
7 jam yang lalu
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
20 jam yang lalu
Standarisasi atau Standardisasi,...
Standarisasi atau Standardisasi, Mana Penulisan Kata yang Benar?
1 hari yang lalu
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
1 hari yang lalu
Cara Legalisir Ijazah...
Cara Legalisir Ijazah untuk Kuliah atau Bekerja ke Luar Negeri di Kemendikti Saintek
1 hari yang lalu
Infografis
Harga Emas Diramal akan...
Harga Emas Diramal akan Tembus Rp2,1 Juta per Gram
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved