Kartu Prakerja Gelombang 47 Dibuka, Lulusan SMA-SMK Bisa Langsung Login di www.prakerja.go.id

Senin, 24 Oktober 2022 - 23:47 WIB
loading...
Kartu Prakerja Gelombang...
Pemerintah secara resmi telah membuka pendaftaran program Kartu Prakerja gelombang ke-47 pada Sabtu (22/10). Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pemerintah secara resmi telah membuka pendaftaran program Kartu Prakerja gelombang ke-47 pada Sabtu (22/10). Bagi masyarakat pencari kerja, termasuk siswa SMA-SMK yang baru lulus bisa langsung mendaftar program Kartu Prakerja gelombang 47 dengan login di www.prakerja.go.id.

Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan berupa bantuan biaya yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja yang terkena PHK, atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.



Perlu diketahui bahwa pendaftar yang lolos program Kartu Prakerja akan mendapatkan bantuan untuk biaya pelatihan diberikan secara nontunai sebesar Rp1 juta. Peserta dapat mengecek saldo bantuan pelatihan pada dashboard akun. Selain itu pastikan mengecek dashboard akun secara berkala.

Bagi masyarakat yang ingin bergabung dan mendapatkan manfaat dari program Kartu Prakerja, wajib terlebih dahulu melakukan pendaftaran di alamat web yang telah disediakan oleh pengelola.

Syarat yang harus dipenuhi calon peserta yakni Warga Negara Indonesia (WNI) berusia 18 tahun ke atas, tidak sedang menempuh pendidikan formal.



Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja/buruh yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

Bukan penerima bantuan sosial lainnya, selama pandemi Covid-19. Bukan pejabat negara, pimpinan dan anggota DPRD, ASN, prajurit TNI, anggota Polri, kepala desa dan perangkat desa dan Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD.

Lalu maksimal 2 Nomor Induk Kependudukan (NIK) dalam 1 Kartu Keluarga (KK), yang menjadi Penerima Kartu Prakerja.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
500 Pelajar Dunia akan...
500 Pelajar Dunia akan Hadiri AWMUN XII di Bali
Hadirkan Universitas...
Hadirkan Universitas Berkelas Dunia, Study in UK Expo 2025 Tarik Minat Ratusan Pelajar
Pelajar Depok Raih Honourable...
Pelajar Depok Raih Honourable Mention di AYIMUN ke-16 Malaysia
Pendaftaran Bintara...
Pendaftaran Bintara PK TNI AU 2025 Dibuka untuk Lulusan SMA, SMK, D3, Cek Syaratnya
Berapa Nilai Rata-Rata...
Berapa Nilai Rata-Rata untuk Masuk Akpol? Lulusan SMA Siap-siap
Berapa Lama Pendidikan...
Berapa Lama Pendidikan Bintara TNI AD? Simak Penjelasannya
Beasiswa BCA 2025 Dibuka,...
Beasiswa BCA 2025 Dibuka, Lulus Bisa Langsung Kerja dan Ada Uang Saku
Dazle David Toalu, Siswa...
Dazle David Toalu, Siswa SD yang Harumkan Nama Indonesia di Kompetisi Internasional
Lowongan Kerja PT Unilever...
Lowongan Kerja PT Unilever Tahun 2024 untuk SMA/SMK, Lengkap dengan Persyaratan yang Harus Dipenuhi
Rekomendasi
Cuaca Buruk, 3 Pesawat...
Cuaca Buruk, 3 Pesawat Lion Air -Batik Air Tujuan Soekarna-Hatta Dialihkan ke Kertajati
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
Teknologi AI Dorong...
Teknologi AI Dorong Pengembangan Industri Pertambangan
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
Berita Terkini
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
6 jam yang lalu
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
10 jam yang lalu
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
11 jam yang lalu
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
12 jam yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
14 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
16 jam yang lalu
Infografis
Gara-gara Mbappe, PSG...
Gara-gara Mbappe, PSG Terancam Tak Bisa Main di Liga Champions
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved