6 Jurusan Kuliah untuk Calon Mahasiswa yang Hobi Menulis, Nomor 2 Paling Diminati

Selasa, 15 November 2022 - 10:47 WIB
loading...
6 Jurusan Kuliah untuk...
Jurusan Sastra Inggris. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Calon mahasiswa yang memiliki hobi menulis tak perlu khawatir, ada jurusan kuliah bagilulusan SMA, SMK, dan MAN yang suka menulis sekaligus untuk menyalurkan hobi.

Memilih jurusan di kuliah memang bukanlah perkara mudah. Banyak perbedaan pendapat dari masing-masing jurusan yang ada. Pilihlah jurusan kuliah yang sesuai dengan minatmu, jangan hanya asal pilih yang akhirnya malah menjadi bumerang diri.



Nah, bagi kalian yang sangat tertarik dengan dunia kepenulisan dan ingin meningkatkan kemampuan menulis yang kamu punya, sangat disarankan untuk mendaftar di jurusan-jurusan ini.

Selain dapat meningkatkan kemampuan menulis, tentunya dengan jurusan kuliah yang sesuai dengan minatmu akan lebih enjoy untuk dijalani.



Lalu apa saja sih jurusan kuliah yang cocok bagi seseorang yang suka menulis? Ini dia ulasannya.

1. Jurusan Sastra

Tak selalu tentang puisi dan prosa sebagai mahasiswa di jurusan sastra kamu dituntut untuk berpikir kritis dan analisis. Biasanya pada jurusan ini kamu akan bekerja pada posisi content writer yang mana sering melakukan riset dan mengembangkan konten-konten di media.

Banyak sekali perguruan tinggi di indonesia yang menyediakan jurusan ini. Namun jauh lebih baik jika kamu memperdalam ilmu dengan memilih program studi sastra bahasa asing supaya karya yang kamu punya dapat menembus internasional.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Rekomendasi
Its Family Time! Waktunya...
It's Family Time! Waktunya Seru-seruan Bareng Entong si Anak Baik di GTV Setiap Hari!
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
3 Adab Berdandan yang...
3 Adab Berdandan yang Penting Diketahui Kaum Wanita
Politikus PDIP Ungkap...
Politikus PDIP Ungkap Ada Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa Surakarta
Prabowo Utus Jokowi...
Prabowo Utus Jokowi Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus, Ma'ruf Amin: Hak Presiden
Profil Hamzah Sulaiman,...
Profil Hamzah Sulaiman, Pemilik House of Raminten yang Meninggal di Usia 75 Tahun
Berita Terkini
Pendidikan Welber Jardim,...
Pendidikan Welber Jardim, Skuad Timnas Indonesia Keturunan Brasil yang Dikontrak Sao Paulo FC di Usia 17 Tahun
6 menit yang lalu
Cerita Rovan dan Rohmat,...
Cerita Rovan dan Rohmat, 2 Mahasiswa Disabilitas Netra Raih Gelar Sarjana di UNJ
33 menit yang lalu
Belajar Tanpa Batas,...
Belajar Tanpa Batas, Peran Platform Digital Penting dalam Pelatihan Guru
1 jam yang lalu
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei 2025, Berapa Nominalnya?
1 jam yang lalu
400 Siswa SMP di Bali...
400 Siswa SMP di Bali Tak Bisa Baca, Mendikdasmen Ungkap Penyebabnya
1 jam yang lalu
BINUS University Kampus...
BINUS University Kampus Terbaik Kedua di Indonesia Berdasarkan THE AUR 2025
2 jam yang lalu
Infografis
Jurusan Kuliah Teknik...
Jurusan Kuliah Teknik yang Paling Cocok untuk Perempuan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved