Unnes Buka Lowongan Dosen untuk Fakultas Kedokteran, Yuk Daftar

Rabu, 30 November 2022 - 09:27 WIB
loading...
Unnes Buka Lowongan...
Unnes membuka penerimaan pegawai tetap sebagai dosen untuk pembukaan Fakultas Kedokteran. Foto/Tangkap layar laman Unnes.
A A A
JAKARTA - Universitas Negeri Semarang ( Unnes ) membuka lowongan kerja sebagai dosen tetap yang pendaftarannya dibuka 28 November-8 Desember 2022. Lowongan ini dalam rangka pembukaan Fakultas Kedokteran di Unnes.

Berdasarkan Pengumuman Penerimaan Pegawai Tetap PTNBH Unnes dalam Rangka Pembukaan Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Semarang 2022 di laman resmi Unnes, lowongan ini terbuka untuk WNI berusia maksimal 35 tahun pada 1 November 2022 dan usia maksimal 40 tahun pada 1 November 2022 bagi formasi Spesialis.

Pelamar harus melampirkan fotokopi ijazah dan transkrip D3/D4/Sarjana/Profesi dan Magister/Spesialis sesuai dengan bidang ilmu yang dibutuhkan dengan IPK D3/D4/S1/Profesi 3,25 dan S2/Spesialis 3,50.

Lulusan berasal dari alumni perguruan tinggi dalam negeri dan diutamakan berakreditasi Prodi A atau perguruan tinggi luar negeri yang telah mendapatkan pengesahan dari Kemendikbudristek. Lamaran dan dokumen pendukung dapat dikirim melalui laman rekrutmen.unnes.ac.id hingga 8 Desember pukul 15.00 WIB.

Baca juga: ITS Bentuk Satgas PPKS untuk Berantas Kekerasan Seksual

Dikutip dari Pengumuman Penerimaannya, pegawai yang dibutuhkan adalah untuk dosen program studi Kedokteran sebanyak 17 orang dan laboran sebanyak empat orang. Berikut ini lulusan D3/D4/S1/S2/Spesialis yang dibutuhkan.

1. 1 Dosen Prodi Kedokteran
S1 Profesi Dokter Umum
S2/Spesialis Ilmu Penyakit Dalam

2. 1 Dosen Prodi Kedokteran
S1 Profesi Dokter Umum
S2/Spesialis Ilmu Bedah

3. 1 Dosen Prodi Kedokteran
S1 Profesi Dokter Umum
S2/Spesialis Ilmu Kesehatan Anak

4. 1 Dosen Prodi Kedokteran
S1 Profesi Dokter Umum
S2/Spesialis Ilmu Kebidanan dan Penyakit Kandungan
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Fakultas Kedokteran...
Fakultas Kedokteran UIN Walisongo Semarang Ciptakan Dokter Muslim Ahli Stem Cell dan Regeneratif
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
Prodi Vokasi Ini Lebih...
Prodi Vokasi Ini Lebih Sulit Ditembus dari Kedokteran di SNBP 2025 Unair
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah Kedokteran yang Bisa Ditanggung KIP Kuliah 2025?
UKT Fakultas Kedokteran...
UKT Fakultas Kedokteran UGM 2025, dari Nol Rupiah hingga yang Paling Mahal
Daya Tampung Prodi Pendidikan...
Daya Tampung Prodi Pendidikan Dokter di UI dan Unpad melalui Jalur SNBT, Cek di Sini
PMB Unhan 2025 Ditutup...
PMB Unhan 2025 Ditutup 28 Februari, Bisa Kuliah Kedokteran Gratis
Unnes Buka Lowongan...
Unnes Buka Lowongan Dosen untuk Prodi Kedokteran Hewan, Berikut Persyaratannya
Kedokteran Herbal Jadi...
Kedokteran Herbal Jadi Ciri Khas dan Keunggulan FK IPB University
Rekomendasi
Harga Mahal dan Inden...
Harga Mahal dan Inden 4 Bulan, Peminat Rubicon Baru Tidak Banyak
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 7-8: Penyesalan Devan Atas Sikapnya pada Alya
Disebut Selingkuh oleh...
Disebut Selingkuh oleh Majelis Hakim, Paula Verhoeven Minta Bantuan Hotman Paris
Turki Hancurkan Terowongan...
Turki Hancurkan Terowongan 121 Km di Suriah Utara sejak Januari
Kekayaan La Nyalla Mattalitti,...
Kekayaan La Nyalla Mattalitti, Segini yang Dilaporkan ke KPK
Impor Langsung dari...
Impor Langsung dari Amerika, Harga Jeep Wrangler 4-Door Rubicon Tembus Rp2,3 Miliar
Berita Terkini
12 Sekolah Ini Terpilih...
12 Sekolah Ini Terpilih Jadi SMA Unggulan Garuda Transformatif, Cek Daftar Lengkapnya
2 jam yang lalu
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
3 jam yang lalu
4 Materi Seleksi Kompetensi...
4 Materi Seleksi Kompetensi PPPK Kemenkumham 2024, Cek Jadwal Lengkapnya di Sini!
4 jam yang lalu
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Pondasi atau Fondasi?
7 jam yang lalu
Tes Online Rekrutmen...
Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Dimulai Hari Ini, Simak 5 Hal Penting Berikut
7 jam yang lalu
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
16 jam yang lalu
Infografis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer untuk Hadapi Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved