5 Jurusan Kuliah yang Dibutuhkan PT Garuda Indonesia, Tak Harus Jadi Pilot-Pramugari

Senin, 12 Desember 2022 - 11:51 WIB
loading...
A A A
1. Teknik Dirgantara (Aeronautika dan Astronautika)

Seperti namanya, Teknik Dirgantara akan mempelajari mengenai bidang kedirgantaraan seperti perancangan, pembuatan, dan pengoperasian pesawat terbang.

Lulusan Teknik Dirgantara juga menjadi SDM penting yang dibutuhkan oleh industri kedirgantaran dan sektor lembaga penerbangan, salah satunya Garuda Indonesia pada anak perusahaannya yaitu PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia.

2. Manajemen Penerbangan

Jurusan Manajemen Penerbangan akan mempersiapkan lulusannya untuk menangani reservasi penerbangan, ticketing, cargo handling, ground handling, hingga pemeliharaan dan pengoperasian fasilitas keamanan penerbangan.

3. Teknik Elektro

Jurusan Teknik Elektro mempelajari tentang ilmu elektro, teknologi perangkat lunak dan perangkat keras, serta aplikasi di dunia industri dan penerbangan. Dengan keahliannya di bidang sistem telekomunikasi dan otomasi industri, kalian bisa berkarier di industri penerbangan, termasuk di maskapai penerbangan seperti Garuda Indonesia.

4. Teknik Pesawat Udara

Jurusan Teknik Pesawat Udara biasanya masuk ke pendidikan Diploma yang lulusannya bisa menjadi seorang teknisi pesawat handal. Mahasiswanya akan mempelajari keterampilan teknis, meliputi kemampuan mengoperasikan, memelihara dan atau merawat, memperbaiki, menganalisa gangguan atau kerusakan, merencanakan dan desain pemasangan serta mengevaluasi kinerja fasilitas dan mekanisme perawatan pesawat udara.

5. Rekayasa Mesin
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 Jurusan yang Menjadi...
3 Jurusan yang Menjadi Tren Pilihan Camaba di SNBP 2025, Ada Prodi yang Kamu Suka?
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
Rekomendasi
Dukung Tim Favoritmu!...
Dukung Tim Favoritmu! Saksikan Bundesliga 2024/25 Pekan ke-31 di VISION+
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs Rusia di Dunia: Sama-sama Raksasa Nuklir, Siapa Lebih Kuat?
Penggunaan Gawai, Tantangan...
Penggunaan Gawai, Tantangan Baru Pendidikan Indonesia?
Siap-siap, ASN BIN Mulai...
Siap-siap, ASN BIN Mulai Pindah ke IKN di Bulan Juni 2025
Menag Ajak Jemaat Gereja...
Menag Ajak Jemaat Gereja Katedral Jaga Warisan Pemikiran Paus Fransiskus
Apakah Muslimah Boleh...
Apakah Muslimah Boleh Memakai Kulot?
Berita Terkini
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
1 jam yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
3 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
4 jam yang lalu
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
4 jam yang lalu
Kecurangan UTBK 2025...
Kecurangan UTBK 2025 Makin Canggih, Peserta Pasang Kamera di Behel dan Kuku
5 jam yang lalu
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
7 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved