Mahasiswa FIB Unej Peraih IPK Tertinggi Ini Gabung Tim Stafsus Wapres, Kenalan Yuk

Jum'at, 16 Desember 2022 - 16:59 WIB
loading...
A A A
Baca juga: Mudah Cari Kerja dan Bergaji Tinggi, Ini 10 Bahasa Asing yang Wajib Dikuasai

Untuk mendalami materi kuliah, Yuyun menyebutkan tidak ada cara belajar yang spesifik. Namun, minimal setiap sebelum tidur Yuyun menyempatkan untuk membaca buku, dan ketika bepergian pun selalu membawa buku supaya ketika sedang mengantri atau menunggu teman, dirinya bisa menghabiskan waktu dengan membaca buku.

“Selain itu, doa juga sangat penting. Saya berusaha untuk istiqomah memohon kelancaran dalam proses belajar di kampus, misalnya dengan sholat dhuha, mengaji, sholat malam, berdzikir dan lain sebagainya. Saya juga tidak lupa untuk meminta doa kepada orang tua, khususnya ibu, dan guru-guru saya agar diberikan kemudahan dan kelancaran dalam mengikuti pembelajaran di kampus. apa yang saya peroleh, saya rasa adalah suatu keberkahan dari doa-doa baik yang dipanjatkan oleh orang-orang sekitar saya,” kata Yuyun.

Tetapi yang pasti, rajin beraktivitas di luar kampus memberinya banyak pengalaman dan softskill. Seperti mendapatkan motivasi, inspirasi, dan tentunya semangat menebarkan kebaikan bagi sesama. Manfaat selanjutnya adalah untuk membangun relasi, terlebih pada saat harus berhadapan dan berinteraksi dengan masyarakat dan isu publik. Oleh karena itu selepas meninggalkan Kampus Tegalboto, Yuyun bertekad akan tetap bergelut di dunia pengarusutamaan usaha perdamaian, moderasi beragama dan peningkatan peran perempuan.

Yuyun juga berpesan kepada para yuniornya untuk menggali potensi sebanyak-banyaknya, mengembangkan, dan berjejaring di masa perkuliahan. Dengan aktif berkegiatan di dalam maupun luar kampus, ilmu, pengalaman serta wawasan yang diperoleh akan menunjang studi di kampus. Begitupun sebaliknya, ilmu yang diperoleh di kelas harus dipraktekkan di masyarakat. Ketika potensi sudah terasah, passion sudah didapat, dan memiliki relasi luas, semuanya itu dapat mendatangkan kesempatan-kesempatan untuk meraih impian yang ingin dicapai. Berkegiatan menjadi milestone atau titik berangkat dari meraih cita-cita. Apalagi Universitas Jember sudah memiliki fasilitas yang baik dan alumninya hebat yang tersebar di seluruh penjuru dunia.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
UPI Resmi Buka Pendaftaran...
UPI Resmi Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Cek Jadwal dan Syaratnya di Sini
Mengenal 3 Jalur Mandiri...
Mengenal 3 Jalur Mandiri Universitas Jember 2025 dan Jadwal Pendaftarannya
Untar Siapkan Lulusan...
Untar Siapkan Lulusan Berkualitas lewat Sertifikasi Profesi
Perbedaan 3 Nama Panggilan...
Perbedaan 3 Nama Panggilan Pelajar Sekolah Kedinasan, Taruna, Praja, dan Mahasiswa
Mahasiswa DKV MNC University...
Mahasiswa DKV MNC University Kunjungi IDDC, Perluas Pengetahuan tentang Desain dan Industri Kreatif
Kapan Dana KJMU 2025...
Kapan Dana KJMU 2025 Cair? Ini Jadwal Resmi dan Syarat Penerimanya
UNJ Dorong Kesadaran...
UNJ Dorong Kesadaran SDGs lewat Kegiatan Mahasiswa Pascasarjana Manajemen Lingkungan
Guru Besar Unair Ingatkan...
Guru Besar Unair Ingatkan Menyampaikan Pendapat secara Bertanggung Jawab Bukan dengan Anarkis
Mahasiswi ITB Ditangkap...
Mahasiswi ITB Ditangkap Gara-gara Meme Prabowo dan Jokowi
Rekomendasi
Kerusuhan Pecah di Lampung...
Kerusuhan Pecah di Lampung Tengah, 3 Bangunan dan 15 Kendaraan Dirusak Massa
PLN Icon Plus-Gubernur...
PLN Icon Plus-Gubernur Bali Genjot Energi Baru Terbarukan dan Digitalisasi Daerah
Struktur Raksasa di...
Struktur Raksasa di Mars Jadi PR Besar Astronom untuk Mengungkapnya
Buka Musda XI Partai...
Buka Musda XI Partai Golkar DIY, Bahlil Lahadalia: Suara Golkar Harus Naik di Pemilu 2029
Ini Penyebab Lautan...
Ini Penyebab Lautan Pertama di Bumi Tidak Berwarna Biru
Maxim dan InDrive Dilarang...
Maxim dan InDrive Dilarang Beroperasi di Malaysia, Ini Alasannya
Berita Terkini
Peran Strategis Dana...
Peran Strategis Dana Abadi Pendidikan dalam Mendukung Aktivitas Akademik
3 Sekolah Kedinasan...
3 Sekolah Kedinasan Terbaik di Makassar, Lulusannya Jadi Calon PNS
Benarkah Orang Pendek...
Benarkah Orang Pendek Lebih Panjang Umur? Pakar IPB Bilang Begini
FHCI BUMN: Ini Kriteria...
FHCI BUMN: Ini Kriteria Peserta yang Lolos RBB 2025 ke Tes Online Tahap 2
Ini Persyaratan Prapendaftaran...
Ini Persyaratan Prapendaftaran SPMB Jakarta 2025 dan Ikuti Langkah Mudahnya
UGM Sediakan 3.670 Kursi...
UGM Sediakan 3.670 Kursi untuk Mahasiswa Baru di Jalur Mandiri 2025, Segera Daftar!
Infografis
Inggris Saat Ini Menghadapi...
Inggris Saat Ini Menghadapi Ancaman 800 Rudal Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved