Simak Daftar Lengkap Jurusan di Unpad, Hadirkan Banyak Program dari Diploma hingga Pascasarjana

Selasa, 03 Januari 2023 - 16:56 WIB
loading...
A A A
-Diploma IV: Pariwisata Bahar.
-Sarjana: Perikanan, Ilmu Kelautan.
-Pascasarjana: Magister Konservasi Laut.

14. Fakultas Teknologi Industri Pertanian

-Sarjana: Teknik Pertanian, Teknologi Pangan, Teknologi Industri Pertanian.
- Pascasarjana: Teknologi Industri Pertanian, Teknologi Agroindustri (Magister/S2).

15. Fakultas Farmasi

-Sarjana: -Farmasi
-Pascasarjana: Profesi Apoteker (Profesi), Farmasi, Farmasi Klinik (Magister), Farmasi (Doktor/S3).

16. Fakultas Teknik Geologi

-Sarjana: Teknik Geologi.
-Pascasarjana: Magister Teknik Geologi, Doktor Teknik Geologi.

17. Sekolah Pascasarjana

-Magister: Ilmu Lingkungan, Ilmu Keberlanjutan, Pariwisata Berkelanjutan, Bioteknologi, Inovasi Regional, Manajemen Sumberdaya Hayati.
-Doktor: Ilmu Lingkungan, Bioteknologi.
(bim)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1939 seconds (0.1#10.140)