Contoh Teks Protokol Upacara 17 Agustus Mulai dari Persiapan hingga Penutupan

Selasa, 08 Agustus 2023 - 09:00 WIB
Contoh teks protokol untuk upacara 17 Agustus mulai dari persiapan hingga acara penutupan. Foto/SINDOnews.
JAKARTA - Setiap tahunnya bangsa Indonesia merayakan Hari Kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus dengan berbagai macam upacara dan perayaan. Upacara peringatan kemerdekaan ini mengandung makna penting dalam memperingati sejarah perjuangan bangsa dalam meraih kemerdekaan dari penjajahan.

Dalam rangka menyelenggarakan upacara tersebut, berikut adalah contoh teks protokol upacara 17 Agustus yang bisa diikuti.

Sebelum masuk ke teks protokol upacara 17 Agustus, Anda perlu mengetahui posisi petugas upacara yang dibutuhkan saat acara.

Baca juga: 5 Contoh Teks Pidato 17 Agustus Singkat Beserta Strukturnya

Petugas Upacara Bendera



1. Pembina Upacara

2. Pemimpin Upacara

3. Pembawa Acara (MC)

4. Pengibar Bendera

5. Pemimpin Barisan Peserta atau Pasukan

6. Pembaca Doa

7. Pembaca Teks Pembukaan UUD 1945

8. Dirigen

9. Paduan Suara

Jika Anda sudah menentukan petugas upacara 17 Agustus, selanjutnya adalah contoh teks protokol upacara yang akan dibagi menjadi 3 bagian, yaitu acara persiapan, pokok, dan penutup.

Baca juga: Penting Diketahui, Seperti Ini Jenis dan Struktur Teks Sejarah

Contoh Teks Protokol Upacara 17 Agustus

Acara Persiapan



1. Upacara pengibaran bendera Merah Putih untuk memperingati Hari Kemerdekaan

2. Republik Indonesia yang ke-78 pada tanggal 17 Agustus 2023 akan segera dimulai, dan pasukan telah disiapkan.

3. Pemimpin Upacara memasuki lapangan upacara.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More