4 Sumber Angka Kredit Dosen yang Menentukan Jenjang Karier, Ini Kegiatan Wajibnya
Sabtu, 26 Agustus 2023 - 13:18 WIB

Salah satu faktor yang bisa memengaruhi jabatan fungsional seorang dosen dalam kariernya adalah angka kredit dosen. Foto/IIB darmajaya
JAKARTA - Ini sumber yang berkontribusi pada angka kredit dosen .Bisa meraih jabatan fungsional tertinggi dalam karirnya tentu menjadi impian semua dosen, dan nantinya akan berhubungan dengan angka kredit dosen.
Angka kredit atau KUM di kalangan dosen bisa dikatakan sebagai angka yang sangat sakral. Sebab akumulasi dari KUM inilah yang menentukan apakah jabatan seorang dosen bisa terus berkembang atau justru stagnan.
Dosen yang fokus mencapai jabatan fungsional tertinggi adalah harapan seluruh negeri. Pertanyaannya, dari mana saja sumber angka kredit dosen? Untuk menjawab hal itu, artikel berikut ini akan mengulasnya.
Dosen yang sudah fokus mengumpulkan KUM dalam jumlah tertentu berhak mengajukan kenaikan jabatan akademik. Kemudian akan muncul pertanyaan, dari mana angka-angka KUM ini didapatkan?
Angka kredit atau KUM di kalangan dosen bisa dikatakan sebagai angka yang sangat sakral. Sebab akumulasi dari KUM inilah yang menentukan apakah jabatan seorang dosen bisa terus berkembang atau justru stagnan.
Dosen yang fokus mencapai jabatan fungsional tertinggi adalah harapan seluruh negeri. Pertanyaannya, dari mana saja sumber angka kredit dosen? Untuk menjawab hal itu, artikel berikut ini akan mengulasnya.
Darimana Sumber Angka Kredit Bagi Dosen?
Dosen yang sudah fokus mengumpulkan KUM dalam jumlah tertentu berhak mengajukan kenaikan jabatan akademik. Kemudian akan muncul pertanyaan, dari mana angka-angka KUM ini didapatkan?
Lihat Juga :