Mengenal Program Studi Ortotik Prostetik, Salah Satu Jurusan Langka di Indonesia
Rabu, 04 Oktober 2023 - 11:39 WIB
1. Sebagai lulusan Ortotik Prostetik, pilihan profesi utama yang bisa kamu geluti adalah praktisi ortotik prostetik atau biasa disebut dengan ortotis prostetis.
2. Ortotik prostetik bertugas untuk merancang, memodifikasi, menyesuaikan, dan memperbaiki perangkat ortotik dan prostetik di rumah sakit atau pusat rehabilitasi.
3. Umumnya, ortotik prostetik bekerja secara tim dan tergabung ke dalam unit rehabilitasi medik antara lain bersama dokter, fisioterapis, psikolog, petugas sosial medis, dan perawat rehabilitasi.
4. Selain di rumah sakit atau perusahaan swasta, ortotik prostetis memiliki kesempatan untuk berkarier sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS)
5. Sebagai PNS, ortotik prostetik bertanggung jawab untuk melakukan pelayanan ortotik prostetik pada sarana pelayanan kesehatan milik pemerintah daerah maupun pusat seperti puskesmas dan rumah sakit umum.
6. Jenjang karier ortotik prostetik yang menjabat sebagai PNS dimulai dari ortotik prostetik pelaksana, ortotik prostetik pelaksana lanjutan, hingga ortotik prostetik penyelia.
7. Kalau tertarik terjun ke dunia bisnis kesehatan, kamu bisa berkarier sebagai pengusaha yang memproduksi alat bantu medis seperti tangan dan kaki palsu untuk para penyandang disabilitas.
2. Ortotik prostetik bertugas untuk merancang, memodifikasi, menyesuaikan, dan memperbaiki perangkat ortotik dan prostetik di rumah sakit atau pusat rehabilitasi.
3. Umumnya, ortotik prostetik bekerja secara tim dan tergabung ke dalam unit rehabilitasi medik antara lain bersama dokter, fisioterapis, psikolog, petugas sosial medis, dan perawat rehabilitasi.
4. Selain di rumah sakit atau perusahaan swasta, ortotik prostetis memiliki kesempatan untuk berkarier sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS)
5. Sebagai PNS, ortotik prostetik bertanggung jawab untuk melakukan pelayanan ortotik prostetik pada sarana pelayanan kesehatan milik pemerintah daerah maupun pusat seperti puskesmas dan rumah sakit umum.
6. Jenjang karier ortotik prostetik yang menjabat sebagai PNS dimulai dari ortotik prostetik pelaksana, ortotik prostetik pelaksana lanjutan, hingga ortotik prostetik penyelia.
7. Kalau tertarik terjun ke dunia bisnis kesehatan, kamu bisa berkarier sebagai pengusaha yang memproduksi alat bantu medis seperti tangan dan kaki palsu untuk para penyandang disabilitas.
(wyn)
tulis komentar anda