10 Prospek Kerja Lulusan Jurusan Teknik Elektro yang Menjanjikan, Banyak Dibutuhkan Perusahaan

Rabu, 08 November 2023 - 11:27 WIB
Seorang profesional desain listrik memiliki kesempatan untuk bekerja dalam berbagai industri, seperti kedirgantaraan, arsitektur, energi, dan sektor-sektor lainnya. Profesi ini memiliki kesamaan dengan insinyur-insinyur lainnya, tetapi lebih menekankan pada pengembangan sistem kelistrikan.

Selain itu, seorang insinyur desain listrik juga dapat memberikan layanan pemeliharaan atau instalasi untuk sistem kelistrikan yang ada. Rata-rata pendapatan yang diterima oleh seorang insinyur desain listrik cukup fantastis, tergantung pada bidang kerja dan perusahaan tempat mereka bekerja.

3. Industri Pertambangan



Lulusan Teknik Elektro juga diperlukan dalam industri pertambangan. Di industri pertambangan ada banyak sistem kelistrikan dan permesinan yang sangat membutuhkan tenaga lulusan Teknik Elektro.



Nantinya, para lulusan teknik elektro akan bertugas untuk memelihara, merawat dan memperbaiki masalah-masalah yang timbul pada mesin dan bagian kelistrikan di perusahaan ini.

4. Konsultan Teknik



Selain bekerja secara langsung di lapangan, seorang lulusan Teknik Elektro juga bisa memanfaatkan kesempatan karier sebagai konsultan teknik. Profesi ini memberikan saran dan solusi teknis kepada perusahaan atau klien.

5. Pegawai Negeri Sipil



Pegawai Negeri Sipil adalah prospek pekerjaan yang diinginkan banyak orang. Pasalnya, seorang PNS akan mendapat jenjang karier yang mapan dan gaji yang stabil hingga jaminan hari tua. Sama seperti jurusan lain, lulusan teknik elektro juga bisa mendaftar sebagai PNS.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More