Prediksi Rata-rata Nilai Rapor untuk Lulus SNBP ITB 2024, Jadi Panduan Calon Mahasiswa

Senin, 11 Desember 2023 - 06:50 WIB
17. Fakultas Teknologi Industri (FTI) - Kampus Cirebon: 87,73

18. Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) - Kampus Ganesha: 90,03

19. Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati - Program Sains: 87,07

20. Sekolah Arsitektur, Perencanaan, dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK) - Kampus Cirebon: 85,67

21. Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL) - Kampus Ganesa: 90,46

22. Sekolah Arsitektur, Perencanaan, dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK) - Kampus Ganesha: 90,93

Bagi yang telah mempersiapkan diri untuk mengikuti SNBP 2024 dengan Prodi pilihan di ITB, referensi di atas semoga bisa menjadi panduan.
(wyn)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More