10 Jurusan yang Lulusannya Paling Sulit Dapat Kerja, Jangan Daftar Kalau Tidak Siap
Sabtu, 30 Desember 2023 - 07:13 WIB
4. Geografi
Peminat geografi mungkin tertarik dengan banyaknya topik menarik, namun kesulitan muncul ketika harus mengaplikasikan pengetahuan tersebut dalam dunia kerja. Geografi seringkali dianggap terlalu umum dan kurang memiliki keahlian spesifik.
5. Seni
Jurusan seni sering kali mencetak pengangguran karena banyak orang yang sukses di bidang ini tidak melibatkan gelar dalam kesuksesan mereka. Keberhasilan seniman lebih sering terkait dengan bakat dan karya yang mereka hasilkan.
6. Sosiologi
Meskipun ilmu sosiologi menarik, pekerjaan yang membutuhkan latar belakang ini seringkali terbatas. Keahlian spesifik yang dicari perusahaan lebih sering terfokus pada psikologi atau ekonomi.
7. Ilmu Pemerintahan
Meski cocok untuk pekerjaan di sektor pemerintahan, jurusan ini seringkali memiliki persaingan tinggi, terutama karena posisi di pemerintahan terbatas. Banyak lulusan mencari pekerjaan di organisasi non-profit.
8. Ilmu Komputer atau Informatika
Meski paradoxical, lulusan ilmu komputer seringkali kesulitan mencari pekerjaan karena persaingan yang sengit dan kebutuhan akan keterampilan teknis yang tinggi. Kebanyakan pekerjaan dalam bidang ini lebih mengutamakan pengalaman dan portofolio daripada gelar.
tulis komentar anda