Mau Kuliah PTN Favorit di Malang, Ini 7 Jalur Masuk UB 2024, 3 di Antaranya Tanpa Tes
Sabtu, 30 Desember 2023 - 15:55 WIB
b. Hafidz dan hafidzah Alqur’an minimal 10 Juz, dibuktikan dengan surat sertifikat/surat keterangan dari lembaga yang kredibel dan dapat mempertanggungjawabkan pernyataan penyelesaian hafalan.
UB memberikan kesempatan kuliah bagi siswa disabilitas. Melalui Seleksi Mandiri Penyandang Disabilitas (SMPD), panitia akan melakukan rangkaian seleksi terhadap calon mahasiswa penyandang disabilitas yang berprestasi dan memiliki kapabilitas sesuai dengan jurusan yang dipilih.
Bagi calon pendaftar yang ikut seleksi ini, maka harus menyerahkan surat keterangan terkait disabilitas. Nantinya, calon pendaftar harus memilih disabilitas yang dimiliki, seperti: Tunadaksa Tunanetra Tuli Tunawicara Tunagrahita/Slow Learner Kesulitan Belajar/Learning Difficulty Gangguan perkembangan dan mental Dan lainnya.
Jalur ini sama dengan seleksi mandiri jalur rapor bagi S1. Bedanya ini diberikan untuk calon mahasiswa UB yang memilih program vokasi tanpa jalur tes. Seleksi akan berdasarkan nilai rapor serta prestasi akademik dan non-akademik yang sesuai ketentuan.
Selain itu, ada tambahan persyaratan di Prodi D3 Keuangan Perbankan dan Bidang Minat Perbankan, seperti berpenampilan menarik (good looking), tinggi badan, dan berat badan yang sesuai. Terkait persyaratan good looking, hal itu merupakan persyaratan dari bank yang bekerja sama dengan UB.
6. Seleksi mandiri UB bagi penyandang disabilitas
UB memberikan kesempatan kuliah bagi siswa disabilitas. Melalui Seleksi Mandiri Penyandang Disabilitas (SMPD), panitia akan melakukan rangkaian seleksi terhadap calon mahasiswa penyandang disabilitas yang berprestasi dan memiliki kapabilitas sesuai dengan jurusan yang dipilih.
Bagi calon pendaftar yang ikut seleksi ini, maka harus menyerahkan surat keterangan terkait disabilitas. Nantinya, calon pendaftar harus memilih disabilitas yang dimiliki, seperti: Tunadaksa Tunanetra Tuli Tunawicara Tunagrahita/Slow Learner Kesulitan Belajar/Learning Difficulty Gangguan perkembangan dan mental Dan lainnya.
7. Seleksi Mandiri UB khusus D3
Jalur ini sama dengan seleksi mandiri jalur rapor bagi S1. Bedanya ini diberikan untuk calon mahasiswa UB yang memilih program vokasi tanpa jalur tes. Seleksi akan berdasarkan nilai rapor serta prestasi akademik dan non-akademik yang sesuai ketentuan.
Selain itu, ada tambahan persyaratan di Prodi D3 Keuangan Perbankan dan Bidang Minat Perbankan, seperti berpenampilan menarik (good looking), tinggi badan, dan berat badan yang sesuai. Terkait persyaratan good looking, hal itu merupakan persyaratan dari bank yang bekerja sama dengan UB.
(wyn)
Lihat Juga :
tulis komentar anda