Deretan 6 Kampus Bergengsi yang Berpartisipasi di University War
Minggu, 03 Maret 2024 - 09:03 WIB
SNU yang merupakan penengan University War Season 1 ini berada di posisi 41 dalam QS World University Rankings 2024.
Bersanding dengan SNU adalah Korea University (KU) dan Yonsei University. Ketiga universitas ini sering disingkat dengan sebutan Universitas SKY, yakni universitas terbaik dan paling selektif di Korea Selatan.
Salah satu universitas bergengsi asal AS rupanya juga mengirimkan perwakilan mereka di University War. Mereka yang ikut serta dalam acara ini adalah mahasiswa Korea yang berkuliah di Harvard, di Cambridge, Massachusetts, Amerika Serikat.
Harvard sendiri merupakan salah satu universitas terbaik di dunia, yang menempati posisi 4 dalam QS World University Rankings 2024.
Itulah enam kampus yang berpartisipasi di University War. Menarik untuk dinantikan, manakah kampus yang akan memetik kemenangan di season kedua ini.
Bersanding dengan SNU adalah Korea University (KU) dan Yonsei University. Ketiga universitas ini sering disingkat dengan sebutan Universitas SKY, yakni universitas terbaik dan paling selektif di Korea Selatan.
6. Harvard University
Salah satu universitas bergengsi asal AS rupanya juga mengirimkan perwakilan mereka di University War. Mereka yang ikut serta dalam acara ini adalah mahasiswa Korea yang berkuliah di Harvard, di Cambridge, Massachusetts, Amerika Serikat.
Harvard sendiri merupakan salah satu universitas terbaik di dunia, yang menempati posisi 4 dalam QS World University Rankings 2024.
Itulah enam kampus yang berpartisipasi di University War. Menarik untuk dinantikan, manakah kampus yang akan memetik kemenangan di season kedua ini.
(nnz)
tulis komentar anda