Apa Enaknya Kuliah di Poltekim? Ini 6 Keuntungannya dari Pendidikan Gratis hingga Ikatan Dinas
Selasa, 09 April 2024 - 09:14 WIB
• D4 Hukum Keimigrasian
• D4 Administrasi Keimigrasian
• D4 Manajemen Teknologi Keimigrasian
• D3 Keimigrasian
Keuntungan selanjutnya yang bisa kamu rasakan apabila memilih menjalani pendidikan di Poltekim yaitu baju seragam, atribut dan lainnya gratis.
Saat kamu menjadi taruna Poltekim, maka kamu akan mendapatkan fasilitas perlengkapan mulai dari ujung kepala sampai dengan ujung kaki secara gratis oleh pihak kampus.
Salah satu keuntungan apabila kamu lebih memilih menjalani pendidikan di Poltekim yaitu tidak perlu membayar biaya makan.
• D4 Administrasi Keimigrasian
• D4 Manajemen Teknologi Keimigrasian
• D3 Keimigrasian
3. Baju seragam, atribut dan lainnya gratis
Keuntungan selanjutnya yang bisa kamu rasakan apabila memilih menjalani pendidikan di Poltekim yaitu baju seragam, atribut dan lainnya gratis.
Saat kamu menjadi taruna Poltekim, maka kamu akan mendapatkan fasilitas perlengkapan mulai dari ujung kepala sampai dengan ujung kaki secara gratis oleh pihak kampus.
Baca Juga
4. Tidak perlu membayar biaya makan
Salah satu keuntungan apabila kamu lebih memilih menjalani pendidikan di Poltekim yaitu tidak perlu membayar biaya makan.
tulis komentar anda