Berapa Gaji Lulusan Sekolah Kedinasan PKN STAN, STIN, dan IPDN? Catat Rinciannya

Rabu, 17 April 2024 - 12:00 WIB
Gaji para alumninya diperkirakan menjadi daya tarik utama tiga Sekolah Kedinasan favorit yakni STIN, PKN STAN dan IPDN. Foto/Ist
JAKARTA - Berapa gaji yang diterima lulusan Sekolah Kedinasan PKN STAN, STIN dan IPDN? Melanjutkan studi ke Sekolah Kedinasan favorit seperti Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN, Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) dan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) menjadi incaran calon taruna/taruni. Status CPNS para lulusannya menjadi daya tarik utama. Artikel kali ini akan membahas gaji lulusan PKN STAN, STIN dan IPDN, simak ya!

Gaji Lulusan Sekolah Kedinasan PKN STAN, STIN, dan IPDN



Jika lulusan STIN, IPDN, dan STAN langsung direkruit menjadi CPNS, maka gaji yang didapatkan menyesuaikan dengan gaji CASN.





1. Gaji lulusan STIN



Lulusan STIN kebanyakan direkruit masuk menjadi CPNS Badan Intelijen Negara (BIN). Gaji pegawai BIN diatur berdasarkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 117 Tahun 2018 tentang Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan BIN.

Tahap awal anggota BIN akan menempati golongan 3A, disebut perwira pertama. Sementara gaji PNS golongan 3A di BIN memiliki gaji pokok dengan kisaran antara R p2,5 juta hingga Rp4,2 juta per bulan.

Namun nominal di atas belum termasuk tunjangan lainnya. Pegawai BIN menerima tunjangan kinerja setiap bulan didasarkan pada penilaian reformasi birokrasi, pencapaian kinerja organisasi, dan pencapaian kinerja individu.

Berikut ini rincian 17 tingkatan kelas jabatan yang ada di BIN:
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More