Awas Palsu, Ini Ciri-Ciri Umum dan Khusus Meterai Tempel untuk Dokumen CPNS 2024

Jum'at, 06 September 2024 - 07:34 WIB
2. Kemudian juga warnanya dominan merah muda

3. Meterai yang sah juga ada perekat pada sisi belakang

4. Serat berwarna merah dan kuning yang tampak pada kertas

5. Pastikan ada garis hologram pengaman berbentuk persegi panjang yang memuat gambar lambang negara Garuda Pancasila, gambar bintang, logo Kementerian Keuangan, clan tulisan "djp"

6. Meterai yang resmi juga ada efek raba pada ciri umum

7. Kemudian ada efek perubahan warna dari magenta menjadi hijau pada blok ornamen khas Indonesia

8. Lalu ada gambar raster berupa logo Kementerian Keuangan dan tulisan"djp:

9. Juga ada gambar ornamen khas Indonesia

10. Pola motif khusus

11. Ditandai juga dengan 17 digit nomor seri
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More