Menko PMK: Disiplin Waktu Adalah Bentuk Revolusi Mental Paling Sederhana
Senin, 27 September 2021 - 18:32 WIB
Pengamat Kebijakan Publik Prima Gandhi menjelaskan, GNRM bisa dimulai dengan cara pemerintah memberikan contoh kepada masyarakat agar revolusi mental bisa lebih ditanamkan ke semua lapisan.
"Salah satu contoh yakni, pemerintah membatalkan opsi impor jagung dengan tujuan agar harga jagung petani memiliki nilai jual yang tinggi, tanpa ada pasokan dari luar. Ini merupakan revolusi mental, pemerintah dalam hal ini Kemendag dan Kementerian Pertanian bergotong royong berupaya mensejahterakan petani," kata Akademisi Institut Pertanian Bogor (IPB) itu.
Gandhi juga mengajak semua lapisan masyarakat untuk beradaptasi dengan zaman. Saat ini bukan siapa yang kuat, namun siapa yang bisa beradaptasi lebih cepat dalam menghadapi tantangan zaman.
"Contoh gotong royong paling sederhana saja, masyarakat kompak menjaga prokes, meski kasus Covid-19 terus mengalami penurunan. Ini gotong royong, untuk hidup sehat dan terhindar dari virus mematikan," jelas dia.
"Salah satu contoh yakni, pemerintah membatalkan opsi impor jagung dengan tujuan agar harga jagung petani memiliki nilai jual yang tinggi, tanpa ada pasokan dari luar. Ini merupakan revolusi mental, pemerintah dalam hal ini Kemendag dan Kementerian Pertanian bergotong royong berupaya mensejahterakan petani," kata Akademisi Institut Pertanian Bogor (IPB) itu.
Gandhi juga mengajak semua lapisan masyarakat untuk beradaptasi dengan zaman. Saat ini bukan siapa yang kuat, namun siapa yang bisa beradaptasi lebih cepat dalam menghadapi tantangan zaman.
"Contoh gotong royong paling sederhana saja, masyarakat kompak menjaga prokes, meski kasus Covid-19 terus mengalami penurunan. Ini gotong royong, untuk hidup sehat dan terhindar dari virus mematikan," jelas dia.
(mpw)
tulis komentar anda