BINUS Online Learning Gelar ONE-X untuk Meningkatkan Karier, Kompetensi dan Bisnis

Jum'at, 01 Oktober 2021 - 22:04 WIB
• Lingkungan & Engineering oleh Ekho Kurniawan (Pembina Bank Sampah Sahabat Alam)

• Siapkah Generasi Milenial Menghadapi Transformasi Digital oleh Sri Safitri (DEVP Customer Experience and Digitalization Telkom)

• Investing for Millennials oleh Patrick Gunadi (CEO & Co-Founder Danamart)

• Neobanks: The Future of Banking Industry oleh Wirianto (Director PT Finpoint Solusi Indonesia)

Materi webinar yang diberikan tentunya bisa menjadi tambahan ilmu dan keterampilan bagi peserta.

Selain itu, pengetahuan dan keterampilan peserta juga kembali diasah melalui sesi diskusi studying abroad serta bedah buku dasar-dasar fotografi bersama pembicara yang tak kalah menarik. Seluruh peserta pun bisa mendapatkan e-certificate dari setiap sesi webinar yang diikuti.

Pagelaran ONE-X diharapkan bisa menjadi salah satu solusi efektif dalam memperkenalkan budaya belajar baru yang memanfaatkan teknologi informasi. Dengan begitu, institusi pendidikan formal, nonformal, maupun sektor industri akan lebih mudah menjangkau target pembelajar yang ingin mengakses pendidikan secara online.

ONE-X juga menjadi ajang pembuktian bahwa BINUS Online Learning mampu menjadi salah satu pilihan terbaik bagi penerapan sistem pembelajaran online di masa kini dan masa mendatang. BINUS Online Learning adalah lembaga yang bisa kamu andalkan saat menyongsong era baru pendidikan berbasis dalam jaringan.

Jadi, siapkah dirimu untuk menjadi bagian penting dari BINUS Online Learning? Yuk gabung sekarang, dan nantikan berbagai acara luar biasa lainnya.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(mpw)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More