20 Rumus Excel Ini Paling Sering Digunakan di Dunia Kerja

Sabtu, 29 Januari 2022 - 18:58 WIB
Kumpulan Rumus Function di Excel

Untuk menggunakan rumus Excel, ada tiga komponen yang harus digunakan. Yaitu tanda sama dengan "=", nama function (SUM, MIN, IF) dan sel yang diambil datanya seperti klik sel A1 sampai A3 (A1:A3). Tapi ada cara lain yang lebih mudah untuk menggunakan rumus Excel loh!

1. Klik sel yang menjadi tempat hasil data kalkulasi akan dimunculkan.

2. Pilih menu "Formulas" di toolbar Microsoft Excel.

3. Klik pilihan menu "AutoSum" dan pilih rumus yang ingin digunakan.

4. Pilih sel yang ingin dikalkulasikan datanya.

5. Tekan enter pada keyboard, hasil akan muncul.

Agar bisa mengaplikasikan Microsoft Excel dengan baik, pelajari 20 rumus Excel di bawah ini untuk mempermudah pekerjaanmu dan ketahui fungsinya!

1. SUM

SUM adalah rumus Excel yang digunakan untuk menjumlahkan angka pada sel-sel tertentu. Contohnya jika Anda ingin menjumlahkan angka pada sel A2 sampai sel A10 maka rumus yang digunakan adalah:
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More