PDIP Minta Kampus dan Mahasiswa Utamakan Riset dan Inovasi yang Membumi
Rabu, 02 Februari 2022 - 18:19 WIB
Ketua DPP PDIP bidang kelautan dan perikanan Rokhmin Dahuri, yang juga jadi pembicara di acara itu menawarkan sejumlah rekomendasi untuk Unnes.
Yakni agar Unnes mendirikan sejumlah fakultas, jurusan, dan penguatan prodi. Di antaranya adalah Fakultas kelautan dengan jurusan teknik dan manajemen perkapalan, manajemen pelabuhan dan transportasi laut, coastal and ocean engineering, dan pariwisata bahari.
Lalu Prodi Teknik Informasi mesti diperkuat dengan hal seperti digitalisasi, Internet of Things, hingga Metaverse untuk aplikasi. Bukan hanya pada sistem rantai pasok, tetapi pada sistem produksi dan industri manufakturing.
Rokhmin juga mendorong penambahan program studi nano bioteknologi dan material baru di Fakultas Teknik.
"Tak lupa kampus harus melakukan implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka Semaksimal dan sebaik mungkin," tegas Rokhmin.
Yakni agar Unnes mendirikan sejumlah fakultas, jurusan, dan penguatan prodi. Di antaranya adalah Fakultas kelautan dengan jurusan teknik dan manajemen perkapalan, manajemen pelabuhan dan transportasi laut, coastal and ocean engineering, dan pariwisata bahari.
Lalu Prodi Teknik Informasi mesti diperkuat dengan hal seperti digitalisasi, Internet of Things, hingga Metaverse untuk aplikasi. Bukan hanya pada sistem rantai pasok, tetapi pada sistem produksi dan industri manufakturing.
Rokhmin juga mendorong penambahan program studi nano bioteknologi dan material baru di Fakultas Teknik.
"Tak lupa kampus harus melakukan implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka Semaksimal dan sebaik mungkin," tegas Rokhmin.
(mpw)
tulis komentar anda