4 Sekolah Kedinasan Terbaik di Jawa Barat, Nomor 2 Jadi Incaran Siswa

Kamis, 08 September 2022 - 00:40 WIB
Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN). Foto/Dok/STIN
JAKARTA - Menjadi sekolah di bawah naungan pemerintah, sekolah ikatan dinas selalu menjadi pilihan favorit bagi lulusan SMA, SMK, dan sekolah sederajat.

Sebagian besar biaya sekolah ikatan dinas tidak membebankan biaya pendidikan ke mahasiswanya , alias ditanggung penuh oleh pemerintah.





Perlu diketahui, Sekolah kedinasan terbagi ke dalam dua kategori, yaitu sekolah kedinasan dengan ikatan dinas dan sekolah kedinasan dengan non kedinasan. Jika sekolah ikatan dinas biaya pendidikannya ditanggung penuh oleh lembaga.

Berbeda hal dengan non ikatan dinas yang peserta didiknya tidak terikat dengan sekolah kedinasan tersebut. Artinya, harus tetap membayar uang kuliah pribadi. Dari kedua perbedaan tersebut jelas lebih sulit bersaing untuk sekolah ikatan dinas dibandingkan non ikatan dinas.



Tersebar hampir diseluruh Indonesia, berikut ini beberapa Sekolah Kedinasan terbaik di Jawa Barat yang perlu kalian tahu

1. Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN)

Terakreditasi unggul, Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) merupakan sebuah perguruan tinggi kedinasan yang dikelola oleh pemerintah di bawah naungan Badan Intelijen Negara (BIN). STIN menyiapkan para lulusannya menjadi kader penerus agen rahasia Indonesia, dalam lingkungan BIN.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More