Prof Hamid Nasuki Ditetapkan Menjadi Guru Besar Bidang Ilmu Tasawuf UIN Jakarta

Selasa, 24 Januari 2023 - 21:59 WIB
loading...
A A A
“Mudah-mudahan ini bisa saya maknai dengan penuh tanggung jawab dalam mengemban tugas-tugas akademik di UIN Jakarta,” tambahnya.

Profesor Hamid menamatkan seluruh jenjang pendidikan tingginya di IAIN (kini UIN) Jakarta. Jenjang pendidikan menengah ia tempuh di dua pesantren di Ponorogo, Jawa Timur: Walisongo Ngabar dan Darussalam Gontor.

Setelah itu, ia menyelesaikan pendidikan Sarjana Muda Fakultas Ushuluddin (lulus 1984), dilanjutkan pendidikan Sarjana (S1) Jurusan Perbandingan Agama Fakultas Ushuluddin (1987).

Ia kemudian melanjutkan pendidikan S2 dan S3 Program Pengkajian Islam Sekolah Pascasarjana UIN Jakarta (masing-masing lulus tahun 1994 dan 2007).

Tahun 1988 ia diangkat menjadi dosen Fakultas Ushuluddin untuk mengajar sejumlah mata kuliah yang terus diampunya hingga kini. Di antaranya mata kuliah Aliran Kepercayaan, Agama-Agama Dunia, Tasawuf, dan Gerakan Keagamaan Islam di Indonesia.

Karena bidang keahlian itu, ia mengembangkan minatnya kepada gerakan-gerakan keagamaan baru (new religious movement), khususnya di Jawa, hubungan Islam dengan kebudayaan Jawa, dan naskah-naskah keagamaan periode Mataram Islam. Untuk itu, ia banyak melakukan riset dan publikasi topik ini.

Beberapa tulisannya yaitu:

1. Al-Tasawwuf wa al-Thuruq al-Shufiyyah fi Indunisiya: al-Istimrariyah wa al-Tajdidiyah, jurnal Studia Islamika (1996).

2. Yasadipura I (1729-1803): Biografi dan Karya-karyanya, jurnal Al-Turas (2005).

3. Jawa Abad ke-18: Sketsa Sosial-Politik dan Religio-Kultural, jurnal Mimbar Agama & Budaya (2005).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
UIN Jakarta Siap Buka...
UIN Jakarta Siap Buka Tiga Program Doktor Baru di 3 Fakultas
7 UIN Masuk Top 100...
7 UIN Masuk Top 100 EduRank 2024, Nomor 1 Kebanggaan Tangsel
UIN Jakarta Jadi PTKIN...
UIN Jakarta Jadi PTKIN Terbaik Pertama Berdasarkan Ranking SINTA
UIN Jakarta Gelar Public...
UIN Jakarta Gelar Public Expose 1000 Cahaya Indonesia untuk Amirul Mukminin Fil Hadist
4 Jurusan Unik Hanya...
4 Jurusan Unik Hanya Ada di Indonesia, Ada Tasawuf Psikoterapi
Delegasi FDIKOM UIN...
Delegasi FDIKOM UIN Jakarta Presentasikan Riset Komunikasi Lembaga Islam di CSEAS Kyoto University
Dokter Lulusan UIN Jakarta...
Dokter Lulusan UIN Jakarta Meninggal Dunia saat Jalankan Misi Kemanusiaan di Gaza
26 Episode Merdeka Belajar...
26 Episode Merdeka Belajar Era Nadiem Makarim, Akankah Dilanjutkan oleh Menteri Baru?
Mengenal Menteri Agama...
Mengenal Menteri Agama Prof Nasaruddin Umar, Alumni Terbaik UIN Jakarta
Rekomendasi
Manfaat Luar Biasa Membaca...
Manfaat Luar Biasa Membaca Ayat Kursi Sebelum Tidur
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Futsal Indonesia Meroket: Posisi 21 Dunia, Top 4 Asia!
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump, Kok Bisa?
Berkedok Pengobatan,...
Berkedok Pengobatan, Guru Silat Asal Wonogiri Cabuli 7 Muridnya
Identitas Sekeluarga...
Identitas Sekeluarga Tewas Tertimbun Longsor di Cangar Mojokerto
Polisi Terapkan One...
Polisi Terapkan One Way Tol Kalikangkung - Brebes
Berita Terkini
Himbau atau Imbau, Mana...
Himbau atau Imbau, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
55 menit yang lalu
Jejak Pendidikan Giorgio...
Jejak Pendidikan Giorgio Chiellini, Legenda Juventus yang Punya Gelar S2 dari Universitas Turin
15 jam yang lalu
5 Kosakata Bahasa Indonesia...
5 Kosakata Bahasa Indonesia yang Penulisannya Sering Salah
1 hari yang lalu
Jurusan D3 dan D4 Paling...
Jurusan D3 dan D4 Paling Diminati di SNBT 2024, Politeknik Mana Paling Unggul?
1 hari yang lalu
Jadwal Pencairan KJP...
Jadwal Pencairan KJP Plus Bulan April 2025, Orang Tua Simak Ya
1 hari yang lalu
Ini 7 Sekolah yang Dikecualikan...
Ini 7 Sekolah yang Dikecualikan dari Ketentuan SPMB 2025
2 hari yang lalu
Infografis
Militer China Kepung...
Militer China Kepung Taiwan untuk Simulasi Invasi Besar-besaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved