Rekomendasi 7 Jurusan IPS yang Cocok untuk Wanita, Gajinya Tinggi

Senin, 20 Februari 2023 - 12:27 WIB
loading...
A A A
Selain menjadi duta besar, staf kedutaan, kalian pun bisa menjadi staf ahli, jurnalis, goverment relation officer, hingga konsultan internasional.

2. Ilmu Komunikasi

Umumnya sebagai wanita kalian akan lebih luwes dan peka ketika menjalin pergaulan karena memang memiliki naluri komunikasi yang baik. Inilah yang membuat Jurusan Ilmu Komunikasi sangat cocok untuk dipilih untukmu. Beberapa konsentrasi studi yang bisa dipilih adalah Marketing, Advertising, Broadcasting, dan lainnya.

3. Tata Boga

Wanita dinilai cocok untuk masuk jurusan ini karena memiliki ketelatenan tinggi dan memiliki talenta bermasak lebih dibandingkan pria.

Bagi kalian yang ingin mengasah talenta ini maka masuklah ke Jurusan Tata Boga bisa. Jurusan ini akan mengajarkan kamu berbagai teknik memasak sekaligus menyajikan makanan baik itu makanan khas Indonesia juga mancanegara.

Baca juga: Jurusan Unesa dengan Peminat Tertinggi hingga Terendah 2022, Peluang Lolos Besar di 2023

4. Akuntansi

Pada jurusan ini kalian akan mempelajari materi yang terkait dengan penyusunan dan pencatatan laporan keuangan. Pencatatan ini akan sangat dibutuhkan dan berguna untuk pengambilan keputusan terkait keuangan di berbagai instansi atau lembaga, dan perusahaan.

Kenapa Akuntansi cocok dipilih oleh wanita? Karena perempuan sering dianggap lebih teliti dalam menghitung keuangan daripada laki-laki. Faktor ketelatenan pada wanita inilah yang diyakini berkontribusi mengapa Akuntansi cocok dipilih wanita.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 Jurusan yang Menjadi...
3 Jurusan yang Menjadi Tren Pilihan Camaba di SNBP 2025, Ada Prodi yang Kamu Suka?
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
Rekomendasi
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Prabowo Berduka atas...
Prabowo Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus: Pesanmu Jaga Bhinneka Tunggal Ika Membekas di Hati
Wamen PKP Fahri Hamzah...
Wamen PKP Fahri Hamzah Blak-blakan Backlog Perumahan di Indonesia Membengkak Jadi 15 Juta
Pengacara Hedon, Rakyat...
Pengacara Hedon, Rakyat Tekor Rp60 Miliar untuk Menyapu Rp17,7 Triliun
Canggih, Perusahaan...
Canggih, Perusahaan Ekspedisi Ini Hadirkan CEO Virtual di Indonesia
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
Berita Terkini
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
3 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
4 jam yang lalu
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
5 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Pemimpin...
Riwayat Pendidikan Pemimpin Umat Katolik Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
6 jam yang lalu
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
7 jam yang lalu
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
8 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved