Bagaimana Cara Menjadi World Class University? Ini Pendapat Rektor Unair

Jum'at, 24 Februari 2023 - 16:13 WIB
loading...
A A A
Kata dia, tentunya hal ini direalisasikan dengan memaksimalkan nilai kepada seluruh pemangku kepentingan, mengoptimalkan teknologi terbaru, serta membuat dampak signifikan baik lokal hingga global.

Baca juga: Pendidikan Vokasi Tak Banyak Diminati Orang Tua Siswa, Ini Penyebabnya

“Komitmen untuk menjadi SMART University adalah semangat dan arah perjuangan kami untuk memberikan kontribusi signifikan. SMART University memberikan kesempatan sebesar-besarnya bagi seluruh civitas akademika untuk memaksimalkan kompetensi yang dimiliki,” tuturnya.

Kolaborasi Jadi Elemen Penting

Dalam pidatonya, Prof Nasih mengajak seluruh rektor melakukan kolaborasi dan kerja sama untuk mewujudkan perbaikan. Dia menjelaskan, penguatan kualitas perguruan tinggi akan membawa peningkatan reputasi secara keseluruhan.

Diketahui, Top Executive University Gathering diadakan oleh Kemendikbudristek diikuti oleh 40 perguruan tinggi di Indonesia yang merupakan bagian dari Top 1000 QS Asia University Ranking (QS AUR) 2023.

Dalam jangka panjang, kegiatan ini dimaksudkan untuk mendorong perguruan tinggi di Indonesia untuk bisa meningkatkan kualitas agar bisa bersaing di tingkat global.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gagal SNBP 2025? Unesa...
Gagal SNBP 2025? Unesa Buka Jalur Golden Ticket, Otomatis Diterima
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
Daftar Kampus di Indonesia...
Daftar Kampus di Indonesia dengan Ilmuwan Terbanyak yang Masuk Peringkat Dunia
Pendaftaran SNBT 2025...
Pendaftaran SNBT 2025 Dibuka Hari Ini Pukul 15.00 WIB, Login ke Portal SNPMB
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
Pejuang PTN Merapat,...
Pejuang PTN Merapat, Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Gizi di UB, UI, dan Undip
Pejuang PTN Merapat,...
Pejuang PTN Merapat, Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Komunikasi di UI, Unpad, dan Undip
12 Jurusan di UNJ dengan...
12 Jurusan di UNJ dengan Persaingan Terendah, Panduan Mendaftar SNBT 2025
UWKS Kukuhkan 3 Guru...
UWKS Kukuhkan 3 Guru Besar, Rektor: Amanah dan Berikan Manfaat untuk Masyarakat
Rekomendasi
Joe Louis Juara Kelas...
Joe Louis Juara Kelas Berat yang Hancurkan Fasisme dalam 124 Detik!
Arab Saudi Tindak Keras...
Arab Saudi Tindak Keras Perilaku Amoral, Tangkap Puluhan Orang Terkait Prostitusi
Pria Ini Ditemukan Hidup...
Pria Ini Ditemukan Hidup setelah 94 Hari Hilang di Laut: Saya Makan Kecoak dan Kura-kura
Toyota Hadirkan Crown...
Toyota Hadirkan Crown dengan 4 Model Sekaligus
5 Potret Pemakaman Barbie...
5 Potret Pemakaman Barbie Hsu yang Penuh Haru, Diiringi Isak Tangis Keluarga
Kim Soo Hyun Terus-menerus...
Kim Soo Hyun Terus-menerus Hubungi Ayah Kim Sae Ron, Beri Tekanan?
Berita Terkini
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Pendidikan Sekolah Dasar, MNC Bank Gelar Program Renovasi dan Literasi Keuangan
55 menit yang lalu
Lulus SNBP 2025? Begini...
Lulus SNBP 2025? Begini Cara Daftar Ulang di UI, UGM, dan ITB
57 menit yang lalu
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah Kedokteran yang Bisa Ditanggung KIP Kuliah 2025?
2 jam yang lalu
Ramadan 2025, IKA PPM...
Ramadan 2025, IKA PPM Santuni Puluhan Anak Yatim Piatu
14 jam yang lalu
Pameran STEAM SMA Labschool...
Pameran STEAM SMA Labschool Jakarta: Kolaborasi Ilmu, Kreativitas, dan Inovasi
17 jam yang lalu
Mengenal 4 Jalur Seleksi...
Mengenal 4 Jalur Seleksi Mandiri UGM 2025, Dibuka 18 Maret
19 jam yang lalu
Infografis
Disegani Dunia, Ini...
Disegani Dunia, Ini 4 Peran Erdogan dalam Kebangkitan Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved