5 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Banyak Diincar Bank BNI, Prospek Kerja Cemerlang

Kamis, 16 Maret 2023 - 14:58 WIB
loading...
5 Jurusan Kuliah yang...
Terdapat sejumlah jurusan kuliah yang lulusannya banyak dibutuhkan di Bank BNI dan bergaji tinggi. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Terdapat sejumlah jurusan kuliah yang lulusannya banyak dibutuhkan di Bank BNI dan bergaji tinggi. Bagi sebagian orang, pegawai bank menjadi salah satu profesi yang didambakan.

elain menawarkan gaji yang cukup besar, bekerja di bank juga menjadi salah satu pekerjaan dianggap keren, sehingga setiap tahunnya cukup banyak orang yang berminat.

Baca juga: Mahasiswa, Ini Prospek Kerja Menjanjikan Jurusan Perbankan Syariah

Berikut sejumlah jurusan kuliah yang lulusannya banyak dibutuhkan di Bank BNI.

1. Jurusan Perbankan

Sesuai dengan namanya, jurusan Perbankan tentu cukup identik dengan pekerjaan di bank. Meski tak sepopuler Kedokteran ataupun Ekonomi dan Bisnis di perguruan tinggi, jurusan ini terbilang memiliki prospek kerja yang bagus.

Berbagai posisi yang berpeluang ditempati lulusannya adalah teller, konsultan, customer service perbankan, dan lain sebagainya. Bagi Anda yang berminat, saat ini telah banyak perguruan tinggi tanah air yang membuka jurusan tersebut

2. Jurusan Ilmu Ekonomi

Di Indonesia, jurusan Ilmu Ekonomi juga memiliki peminat yang lumayan banyak. Pada ilmu yang dipelajari, program studi ini berkutat pada pembelajaran ekonomi, termasuk dalam hal analisis data.

Di antara sekian banyak perusahaan-perusahaan yang membutuhkan lulusan Ilmu Ekonomi, dunia perbankan juga cukup banyak mencarinya. Dalam hal ini, mereka bisa bekerja seperti funding officer, analis kredit, customer service perbankan, dan lain sebagainya.

Baca juga: 5 Jurusan Kuliah di Bidang IT, Prospek Kerja Menjanjikan dan Bergaji Tinggi

3. Jurusan Akuntansi

Pada dunia perkuliahan, Akuntansi mungkin cukup identik dengan angka-angka. Maka dari itu, tak jarang jurusan tersebut kerap dianggap sebagai salah satu program studi tersulit.

Tak perlu khawatir, karena hal tersebut sejatinya sebanding dengan prospek kerjanya di masa depan. Sebagai contoh, para lulusan Akuntansi bisa bekerja di dunia perbankan, termasuk Bank BNI.

4. Jurusan Teknik Informatika

Seiring perkembangan teknologi yang semakin maju, jurusan kuliah sejenis Teknik Informatika ini memiliki prospek kerja yang terbilang cemerlang.

Tak harus perusahaan teknologi, namun juga bisa di sektor lain seperti Perbankan. Hal ini didasarkan pada kebutuhan tenaga ahli di bidang IT yang memang penting untuk setiap perusahaan.

5. Jurusan Manajemen

Manajemen menjadi salah satu Jurusan Kuliah yang paling populer dan memiliki banyak peminat. Dari sekian banyak alasan, prospek kerja kedepannya menjadi faktor utama.

Tak hanya berkaitan dengan bisnis dan ekonomi, fokus Manajemen juga turut tertuju pada kegiatan mengelola, merencanakan, serta mengatur jalannya proses dalam perusahaan.

Bekal yang dimiliki para lulusannya ketika kuliah akan cocok untuk menempati sejumlah posisi di sektor perbankan, termasuk Bank BNI.

Itulah sejumlah jurusan kuliah yang lulusannya banyak dibutuhkan Bank BNI.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
33 Jurusan Unesa dengan...
33 Jurusan Unesa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBT 2025, Prodi D4 Ini Juaranya
28 PTN Resmi Buka Penerimaan...
28 PTN Resmi Buka Penerimaan Mahasiswa Baru lewat SMMPTN Barat 2025
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap,...
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap, Polda Jabar: Tersangka Beraksi 2 Tahun
BNI Catat Kenaikan Transaksi...
BNI Catat Kenaikan Transaksi Nasabah Premium di Private Event BNI-Emirates Travel Fair 2025
BNI Cetak Laba Bersih...
BNI Cetak Laba Bersih Rp5,4 T di Awal 2025, Kredit dan Tabungan Tumbuh Solid
Rekomendasi
Kecanggihan JF-17 Pakistan,...
Kecanggihan JF-17 Pakistan, Jet Made In China yang Ditembak Jatuh India
Banyak Kasus Keracunan,...
Banyak Kasus Keracunan, BGN Godok Rencana Pemberian Asuransi Bagi Penerima MBG
5 Fakta Militer Pakistan,...
5 Fakta Militer Pakistan, Salah Satunya Punya Senjata Nuklir
Nama Operasi Bunyan...
Nama Operasi Bunyan Marsoos Terinspirasi dari Alquran Surat As-Shaff Ayat 4
Suporter Antusias Sambut...
Suporter Antusias Sambut Liga Futsal Profesional 2025 Seri Jakarta
Malam Penentuan! Streaming...
Malam Penentuan! Streaming Grand Final Indonesian Idol XIII di VISION+
Berita Terkini
Riwayat Pendidikan Jenderal...
Riwayat Pendidikan Jenderal Gatot Nurmantyo, Mantan Panglima TNI di Era Joko Widodo
Kemendiktisaintek Luncurkan...
Kemendiktisaintek Luncurkan Kampus Berdampak: Dorong Perguruan Tinggi Jadi Motor Perubahan Sosial
Pendidikan Indonesia...
Pendidikan Indonesia di Titik Nadir? Ini Seruan Kritis GSM pada Hardiknas 2025
Rekrutmen Pegawai Bank...
Rekrutmen Pegawai Bank Indonesia 2025 Dibuka Besok, Ini Link Pendaftarannya
Pendaftaran Sekolah...
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2025 STIS Akan Dibuka, Lulus Jadi PNS BPS
33 Jurusan Unesa dengan...
33 Jurusan Unesa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBT 2025, Prodi D4 Ini Juaranya
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved