Berbagai Persoalan PJJ Diminta Jadi Perhatian Pemerintah

Rabu, 29 Juli 2020 - 12:41 WIB
loading...
Berbagai Persoalan PJJ...
Yandrianus Djani Naga, siswa kelas 6 SDK Maumere 3 dan dua temannya mengerjakan tugas sekolah dari rumah dengan fasilitas hp pinjaman tetangga. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Anggota Komisi X DPR Sakinah Al-Jufri meminta sejumlah persoalan dalam sistem pembelajaran jarak jauh (PJJ) di masa Pandemi COVID-19 ini bisa menjadi perhatian pemerintah pusat maupun pemerintah daerah. Politikus Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ini mengakui banyak persoalan dalam sistem PJJ itu.

"Pertama, tidak mampunya para orang tua di daerah terpencil mendampingi anak-anak mereka," kata Sakinah kepada SINDOnews, Rabu (29/7/2020). (Baca juga: Prioritas PJJ, PB PGRI Minta Organisasi Penggerak Ditunda )

Kemudian, kata Sakinah, sinyal internet yang sangat buruk di daerah terpencil juga menjadi kendala PJJ. "Untuk kebutuhan sehari-hari saja sudah sulit akibat terdampak COVID-19 dan harus lagi beli paket untuk daring," katanya.

Selain itu, tunjangan bagi para guru honorer sampai saat ini belum turun. Kata dia, sejumlah guru honorer itu sudah payah datang ke rumah siswa satu persatu untuk membimbing belajar. (Baca juga: Menristek Percepat Pengembangan Digital Pemanfaatan TIK )

"Harus menjadi perhatian pemerintah baik daerah maupun pusat, yang sampai saat ini masih ditunggu kepastiannya," pungkasnya.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Efisien dan Tepat Sasaran:...
Efisien dan Tepat Sasaran: Mekanisme Tunjangan Langsung ke Rekening, Banjir Pujian Para Guru
500 Pelajar Dunia akan...
500 Pelajar Dunia akan Hadiri AWMUN XII di Bali
PJJ Magister PAI UIN...
PJJ Magister PAI UIN SSC 2025 Dibuka, Berikut Jadwal dan Syarat Pendaftaran
Syarat Usia SPMB 2025...
Syarat Usia SPMB 2025 untuk Siswa SD, Umur 5 Tahun Bisa Daftar dengan Syarat Ini
Hadirkan Universitas...
Hadirkan Universitas Berkelas Dunia, Study in UK Expo 2025 Tarik Minat Ratusan Pelajar
Pelajar Depok Raih Honourable...
Pelajar Depok Raih Honourable Mention di AYIMUN ke-16 Malaysia
Link Pengumuman Hasil...
Link Pengumuman Hasil Akhir Seleksi CPNS Kemendikbud dan Kemenag 2024
Dana PIP Kemdikbud 2024...
Dana PIP Kemdikbud 2024 Cair, Bagaimana Cara Penarikannya?
Mengenal Wahyudi Aksara,...
Mengenal Wahyudi Aksara, Guru Muda yang Nyalakan Pelita di Tanah Borneo
Rekomendasi
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
AS Bombardir Pelabuhan...
AS Bombardir Pelabuhan Bahan Bakar Yaman yang Dikuasai Houthi, 38 Orang Tewas
Ngeri! Wisatawan Jatim...
Ngeri! Wisatawan Jatim Park Batu Terlempar dari Wahana Permainan 360 Pendulum
PT BAI Luncurkan Program...
PT BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
7 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
8 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
16 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
21 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
23 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
1 hari yang lalu
Infografis
Sistem Perang Elektronik...
Sistem Perang Elektronik Rusia Bikin Senjata NATO Jadi Rongsokan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved