11 Contoh Penulisan Kata yang Benar Menurut EYD KBBI, Susun Kalimat Dijamin Akurat

Senin, 28 Agustus 2023 - 11:15 WIB
loading...
A A A
Singkatan yang terdiri dari huruf awal setiap kata nama lembaga pemerintah dan ketatanegaraan, lembaga pendidikan, badan atau organisasi, serta nama dokumen resmi ditulis dengan huruf kapital tanpa tanda titik.

Contoh:

1. NKRI = Negara Kesatuan Republik Indonesia
2. UGM = Universitas Gadjah Mada

Singkatan yang terdiri atas huruf awal setiap kata (bukan nama diri) ditulis dengan huruf kapital tanpa tanda titik.

Contoh:

1. PT = Perseroan Terbatas
2. SD = Sekolah Dasar

Singkatan yang terdiri dari tiga huruf atau lebih diikuti tanda titik.

Contoh:

1. hlm. = halaman
2. dsb. = dan sebagainya

Singkatan yang terdiri dari dua huruf (yang lazim dipakai dalam surat-menyurat) masing-masing diikuti oleh tanda titik.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1388 seconds (0.1#10.140)