Makna Kata Alumnus dan Alumni dalam KBBI, Apa Bedanya?

Sabtu, 09 Desember 2023 - 05:33 WIB
loading...
Makna Kata Alumnus dan...
Kata alumnus dan alumni tercatat dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Kedua kata tersebut memili makna yang sedikit berbeda. Ilustrasi/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Makna kata alumnus dan alumni di KBBI akan dibahas dalam artikel ini. Meski sekilas sama, keduanya memiliki makna yang sedikit berbeda.

Kata alumnus dan alumni tentu tak lagi asing lagi di telinga. Terlebih lagi kata alumni yang kerap digunakan dalam organisasi yang menghimpun para lulusan sebuah sekolah atau kampus. Umumnya, nama organisasi alumni tersebut didahului kata 'Ikatan' atau "Keluarga".

Sebagai contoh, Ikatan Alumni Universitas Indonesia atau yang biasa juga disebut Iluni UI. Contoh lainnya, Ikatan Alumni Institut Teknologi Bandung (IA-ITB). Ada juga Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada yang biasa disingkat Kagama .

Makna Alumnus dan Alumni


Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia ( KBBI ), alumnus dan alumni memiliki makna yang berbeda. Kata alumnus bermakna orang yang telah mengikuti atau tamat dari suatu sekolah atau perguruan tinggi. Sementara, alumni bermakna orang-orang yang telah mengikuti atau tamat dari suatu sekolah atau perguruan tinggi.



Jika dilihat dari kedua makna tersebut di atas, kita bisa menemukan letak perbedaannya. Alumni adalah bentuk jamak dari alumnus yang menunjukkan banyak orang. Sementara, alumnus adalah bentuk tunggal yang menunjukkan satu orang saja. Dengan kata lain, alumni adalah para alumnus atau kumpulan alumnus.

Berikut contoh kalimat yang menggunakan kata alumnus:

Angelo Wijaya, alumnus Jurusan Ilmu Hubungan Internasional Universitas Gadjah Mada (UGM), kembali menorehkan prestasi di kancah internasional. Kali ini, dia berhasil menjadi juara pertama kompetisi yang diadakan oleh World Bank Group Youth Summit 2022
.

Berikut ini contoh kalimat yang menggunakan kata alumni:

Kagama merupakan singkatan dari Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada. Sesuai namanya, organisasi ini beranggotakan alumni UGM.

Demikian ulasan tentang makna kata alumnus dan alumni. Semoga artikel ini bermanfaat.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
Nekad atau Nekat, Mana...
Nekad atau Nekat, Mana Penulisan yang Benar?
Ijasah atau Ijazah,...
Ijasah atau Ijazah, Mana Penulisan yang Benar?
Ini Arti Sangkil dan...
Ini Arti Sangkil dan Mangkus, Kata yang Jarang Dipakai dan Diketahui Orang
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar, Komplit atau Komplet?
10 Kata Ini Ternyata...
10 Kata Ini Ternyata Berasal dari Bahasa Belanda, Nomor 4 Pasti Sering Kamu Dengar!
Detil atau Detail, Mana...
Detil atau Detail, Mana Penulisan yang Benar?
Standarisasi atau Standardisasi,...
Standarisasi atau Standardisasi, Mana Penulisan Kata yang Benar?
Kerjasama atau Kerja...
Kerjasama atau Kerja Sama, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
Rekomendasi
Kisah Penyaliban Nabi...
Kisah Penyaliban Nabi Isa dalam Al Qur'an: Yudas yang Diserupakan dan Kekufuran Bani Israil
Idap Kanker, Raja Charles...
Idap Kanker, Raja Charles III Berharap Panjang Umur
Uzbekistan Susul Arab...
Uzbekistan Susul Arab Saudi ke Final Piala Asia U-17 2025
Apakah Nabi Isa AS Sudah...
Apakah Nabi Isa AS Sudah Wafat? Begini Penjelasannya
Kia EV4 Tantang Tesla...
Kia EV4 Tantang Tesla di Pasar AS, Berikut Spek Teknologinya
2 Pati TNI Angkatan...
2 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, Nomor 1 Jebolan AAU 1988
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
1 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
2 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
10 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
15 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
16 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
19 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved