Makin Mendunia, Bahasa Indonesia Dipelajari di 54 Negara

Jum'at, 15 Desember 2023 - 20:58 WIB
loading...
A A A
Sementara untuk perguruan tinggi, saat ini ada 12 kampus yang mengajarkan bahasa Indonesia. Ada semangat baru untuk menghidupkan bahasa Indonesia di kampus-kampus karena pemerintah federal Australia sendiri sedang menggencarkan Asia Literacy.

"Di sini, masyarakat melihat bahasa Indonesia sebagai kunci untuk mengakses peluang pendidikan, pekerjaan, dan kolaborasi bisnis di Indonesia,” ujarnya.

Najib juga mengungkapkan harapannya mengenai pengembangan program-program internasionalisasi bahasa Indonesia yang akan datang.

"Melalui kemitraan yang kuat, kita dapat meningkatkan mutu program, memperluas jaringan, dan mempromosikan bahasa Indonesia ke tingkat internasional dengan lebih efektif,” pungkasnya.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mengejutkan! 5 Kata...
Mengejutkan! 5 Kata dalam Bahasa Indonesia Ini Ternyata dari Bahasa Arab
Idul Fitri atau Idulfitri,...
Idul Fitri atau Idulfitri, Mana Kata yang Baku?
Mudik Asyik Baca Buku,...
Mudik Asyik Baca Buku, Mengisi Perjalanan Menuju Kampung Halaman dengan Literasi
Contoh Peribahasa Menggunakan...
Contoh Peribahasa Menggunakan Kata Benang, Nomor 5 Bermakna Berhati-hati Menyelesaikan Perkara
10 Contoh Pantun Pendidikan...
10 Contoh Pantun Pendidikan Bersajak ABAB, Bikin Semangat Belajar!
10 Kosakata Seputar...
10 Kosakata Seputar Ramadan yang Penulisannya Sering Salah
6 Kosakata Bahasa Indonesia...
6 Kosakata Bahasa Indonesia yang Sering Salah Tulis
Puasa Ramadan Sebentar...
Puasa Ramadan Sebentar Lagi, Ini Kosakata yang Sering Muncul
5 Kosakata Bahasa Indonesia...
5 Kosakata Bahasa Indonesia yang Sering Salah Tulis
Rekomendasi
Orang Terkaya di Thailand...
Orang Terkaya di Thailand Borong Saham Perbankan Rp6,1 Triliun
Profil Lennox Lewis:...
Profil Lennox Lewis: Mantan Juara Kelas Berat Tak Terbantahkan yang Takut Hadapi Holyfield
Kasih Palestina Salurkan...
Kasih Palestina Salurkan Bantuan Ramadan kepada 18.240 Warga Gaza dan Indonesia
Tradisi Unik Lebaran...
Tradisi Unik Lebaran di Dunia, Wanita India Beli Perhiasan Baru
Pramono Longgarkan Syarat...
Pramono Longgarkan Syarat Jadi Pasukan Oranye: Minimal Lulus SD, Pertimbangkan Hapus Batas Usia
PSSI Dikabarkan Dekati...
PSSI Dikabarkan Dekati Tristan Gooijer, Proses Naturalisasi Dimulai?
Berita Terkini
Hati-Hati! Makan Berlebihan...
Hati-Hati! Makan Berlebihan Saat Lebaran Bisa Picu Stroke, Ini Tips dari Ahli Gizi IPB
11 jam yang lalu
Mengejutkan! 5 Kata...
Mengejutkan! 5 Kata dalam Bahasa Indonesia Ini Ternyata dari Bahasa Arab
11 jam yang lalu
Siswa MAN 4 Jakarta...
Siswa MAN 4 Jakarta Ghifran Majid Diterima di 13 Kampus Ternama Dunia, Apa Rahasianya?
12 jam yang lalu
Ada Sejak Abad 15 Masehi,...
Ada Sejak Abad 15 Masehi, Pakar Unair Ungkap Sejarah Malam Takbiran di Indonesia
14 jam yang lalu
5 Daerah dengan Progres...
5 Daerah dengan Progres Penyaluran Tunjangan Guru Tertinggi di Indonesia, Karang Asem Hampir 100 %
17 jam yang lalu
Profil dan Riwayat Pendidikan...
Profil dan Riwayat Pendidikan Prof Ahmad Tholabi Kharlie, Khatib Salat Id di Masjid Istiqlal
19 jam yang lalu
Infografis
4 Tentara AS Tewas saat...
4 Tentara AS Tewas saat Latihan Tempur di Dekat Sekutu Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved