Presiden Kaget Jumlah Lulusan S2 dan S3 Rendah, Ini Persentase Penduduk Bergelar Magister dan Doktor Indonesia
loading...
A
A
A
JAKARTA - Ini persentase penduduk Indonesia yang menamatkan pendidikan S2 dan S3 yang perlu diketahui. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku kaget dengan jumlah lulusan S2 dan S3 di Indonesia yang dinilai sangat rendah dibandingkan negara lain.
Jokowi mengungkapkan bahwa jumlah lulusan S2 dan S3 di tanah air tidak sampai satu persen dari jumlah populasi produktif
Kekagetan Jokowi itu terungkap saat menghadiri pembukaan Konvensi Kampus XXIX dan Temu Tahunan XXV Forum Rektor Indonesia, Surabaya, Senin (15/1).
Lalu sebenarnya berapa jumlah penduduk Indonesia yang sudah menamatkan jenjang pendidikan S2 (magister) dan juga S3 (doktoral). Untuk menjawab hal itu, artikel kali ini akan membahasnya, simak ya!
1. Tidak/Belum sekolah : 65.018.451 jiwa (23,61%)
2. Tamat SD : 64.446.545 jiwa (23,4%)
3. SLTA : 57.533.189 jiwa (20,89%)
4. SLTP : 40.035.862 jiwa (14,54%)
5. Belum Tamat SD : 30.685.363 jiwa (11,14%)
6. S1 : 12.081.571 jiwa (4,39%)
7. D3 : 3.517.178 jiwa (1,28%)
Jokowi mengungkapkan bahwa jumlah lulusan S2 dan S3 di tanah air tidak sampai satu persen dari jumlah populasi produktif
Kekagetan Jokowi itu terungkap saat menghadiri pembukaan Konvensi Kampus XXIX dan Temu Tahunan XXV Forum Rektor Indonesia, Surabaya, Senin (15/1).
Lalu sebenarnya berapa jumlah penduduk Indonesia yang sudah menamatkan jenjang pendidikan S2 (magister) dan juga S3 (doktoral). Untuk menjawab hal itu, artikel kali ini akan membahasnya, simak ya!
Proporsi Penduduk Indonesia Menurut Jenjang Pendidikan (Juni 2022)
1. Tidak/Belum sekolah : 65.018.451 jiwa (23,61%)
2. Tamat SD : 64.446.545 jiwa (23,4%)
3. SLTA : 57.533.189 jiwa (20,89%)
4. SLTP : 40.035.862 jiwa (14,54%)
5. Belum Tamat SD : 30.685.363 jiwa (11,14%)
6. S1 : 12.081.571 jiwa (4,39%)
7. D3 : 3.517.178 jiwa (1,28%)