Lulusan ITS Disebut Sangat Dicari di Dunia Kerja, Mengapa?

Selasa, 12 Maret 2024 - 08:41 WIB
loading...
Lulusan ITS Disebut...
Lulusan ITS banyak dicari di dunia kerja. Bahkan angka keterserapan di dunia kerja lulusan ITS sangat tinggi. Foto/Humas ITS.
A A A
JAKARTA - Lulusan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) banyak dicari di dunia kerja . Bahkan angka keterserapan di dunia kerja lulusan ITS sangat tinggi.

Kepala Subdirektorat Pengembangan Kewirausahaan dan Karier ITS Muchammad Nurif mengatakan, keterserapan mahasiswa ITS ke dunia kerja berada pada angka 89 persen.

Nama baik perguruan tinggi negeri yang berada di Surabaya, Jawa Timur yang terus melambung ini juga menjadi alasan banyak perusahaan raksasa memberi label hijau bagi lulusannya.

Baca juga: 6 Fakta Amadeo Yesa, Mahasiswa ITS Peraih Nilai UTBK Tertinggi yang Suka Matematika

Penanggung jawab Bursa Karier ITS (BKI) ke-42 ini menerangkan, lulusan ITS adalah yang terbaik. Menurutnya, lulusan ITS memiliki loyalitas dan komitmen yang tinggi bagi perusahaan.

“Mahasiswa ITS memang sangat kuat dalam persaingan pasar,” kata Nurif, dikutip dari laman ITS, Selasa (12/3/2024).

Talent Acquisition Coordinator PT Bank Mandiri, Ryan Reynara menambahkan, lulusan ITS sudah terbukti kualitasnya. Hal ini dibuktikan dari banyaknya alumni ITS yang memegang jabatan penting di Bank Mandiri.

Baca juga: Aktif di Gerakan Sosial, Mahasiwa ITS Ini Raih Beasiswa yang Digagas Barack Obama

“Secara data, lulusan ITS yang bekerja di Bank Mandiri berjumlah cukup banyak,” tuturnya.

Selain itu, Ryan juga menambahkan bahwa lulusan ITS memang sangat dicari di dunia kerja. Mahasiswa ITS kerap memenuhi kualifikasi yang diminta oleh perusahaan. Hal tersebut karena mereka dapat dengan mudah beradaptasi dengan berbagai kondisi yang ada di dunia kerja.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kisah Haru Pasutri Raih...
Kisah Haru Pasutri Raih Gelar Doktor Bareng di ITS, Sempat Hadapi Kebutaan
13 Rektor ITS dari Masa...
13 Rektor ITS dari Masa ke Masa, Dokter, Militer, hingga yang Diangkat Jadi Menteri
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
ITS Terima 1.547 Mahasiswa...
ITS Terima 1.547 Mahasiswa di SNBP 2025, Kamu Termasuk?
Cara Cek dan Link Pengumuman...
Cara Cek dan Link Pengumuman Hasil SNBP 2025 di Unair, ITS, UPN Jatim, dan Unesa
ITS Buka Prodi S1 Bioteknologi,...
ITS Buka Prodi S1 Bioteknologi, Peluang Kerja Tinggi di Industri Farmasi
Perkuat Pembelajaran...
Perkuat Pembelajaran ERP, BINUS University Siapkan Mahasiswa Hadapi Tantangan Dunia Kerja
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 6: Balas Dendam Jenny Pada Alya
Nonton MasterChef Indonesia...
Nonton MasterChef Indonesia Season 12 di VISION+: Ketegangan di Galeri Makin Memanas!
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 210-211: Pencarian Bukti untuk Vernie Jatuhkan Biru
Trump Cabut Visa Lebih...
Trump Cabut Visa Lebih dari 1.000 Mahasiswa Asing di AS, Apa Alasannya?
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
Kasus Dokter PPDS UI...
Kasus Dokter PPDS UI Ngintip dan Rekam Mahasiswi Mandi, Polisi Periksa 5 Orang
Berita Terkini
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
34 menit yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
46 menit yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
10 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
10 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
19 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
23 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved