10 Perguruan Tinggi Negeri Favorit dengan Jumlah Mahasiswa Terbanyak

Rabu, 10 April 2024 - 13:00 WIB
loading...
10 Perguruan Tinggi...
Universitas Brawijaya Malang memiliki jumlah mahasiswa terbanyak di Indonesia yaitu ada 55.332 orang.Kampus UB ada di Malang dan Jakarta. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar 10 PTN dengan jumlah mahasiswa terbanyak. Kuliah di Perguruan Tinggi Negeri menjadi idaman banyak calon mahasiswa baru. Kuliah di PTN bisa membanggakan keluarga karena tidak semua orang bisa lolos akibat banyaknya jumlah peminat sedangkan daya tampungnya sedikit. Mengutip akun Instagram @masukptn, artikel kali ini akan membahas 10 PTN dengan jumlah mahasiswa terbanyak, simak ya!

10 PTN Favorit dengan Jumlah Mahasiswa Terbanyak


1. Universitas Brawijaya (UB)


Universitas Brawijaya merupakan PTN yang terletak di Malang tapi ada juga cabang Jakarta. Universitas Brawijaya memiliki jumlah mahasiswa terbanyak di Indonesia yaitu ada 55.332 orang.

2. Universitas Indonesia (UI)


Universitas Indonesia atau UI merupakan PTN yang favorit setiap tahunnya. UI memiliki jumlah mahasiswa terbanyak kedua di Indonesia dengan 41.222 orang.

3. Universitas Gadjah Mada (UGM)


Universitas Gadjah Mada merupakan PTN yang juga termasuk favorit. UGM jumlah mahasiswanya ada 39.209 orang.

4. Universitas Hasanuddin (Unhas)


Universitas Hasanuddin adalah PTN yang ada di Makassar. Unhas memiliki jumlah mahasiswa terbanyak keempat di Indonesia sebanyak 38.942 orang.


5. Universitas Jember (Unej)


Universitas Jember memiliki jumlah mahasiswa sebanyak 36.654 orang. Universitas Jember adalah PTN kelima yang jumlah mahasiswanya terbanyak di Indonesia.

6. Universitas Sriwijaya (Unsri)


Universitas Sriwijaya di Palembang memiliki jumlah mahasiswa terbanyak keenam di Indonesia yaitu terdapat 36.361 orang.

7. Universitas Sumatera Utara (USU)


Universitas Sumatera Utara atau USU yang ada di Medan jadi PTN ketujuh dengan jumlah mahasiswa terbanyak di Indonesia. Jumlah mahasiswa di USU ada 35.761 orang.

8. Universitas Diponegoro (Undip)


Universitas Diponegoro atau Undip yang ada di Semarang memiliki jumlah mahasiswa sebanyak 35.688 orang. Undip mendapatkan peringkat kedelapan sebagai PTN dengan jumlah mahasiswa terbanyak di Indonesia.

9. Universitas Padjadjaran (Unpad)


Universitas Padjadjaran atau Unpad merupakan PTN kesembilan dengan jumlah mahasiswa terbanyak yaitu ada 35.498 orang.

10. Universitas Negeri Surabaya (Unesa)


Universitas Negeri Surabaya adalah PTN kesepuluh yang ada di kategori jumlah mahasiswa terbanyak di Indonesia dengan 35.066 orang.
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
KIP Kuliah untuk 544.000...
KIP Kuliah untuk 544.000 Mahasiswa Sudah Ditransfer, Begini Cara Ceknya
Lebih dari 1 Juta Mahasiswa...
Lebih dari 1 Juta Mahasiswa akan Terima KIP Kuliah di Tahun Ini
DKV Universitas MNC...
DKV Universitas MNC Pilihan Terbaik untuk Karier di Industri Kreatif
Pendaftaran SNBT 2025...
Pendaftaran SNBT 2025 Dibuka Hari Ini Pukul 15.00 WIB, Login ke Portal SNPMB
Asesmen Lapangan Program...
Asesmen Lapangan Program Studi Manajemen MNC University Berjalan Sukses
Pejuang PTN Merapat,...
Pejuang PTN Merapat, Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Gizi di UB, UI, dan Undip
Teuku Riefky Ajak Mahasiswa...
Teuku Riefky Ajak Mahasiswa FEB UI Kolaborasi di Sektor Ekonomi Kreatif
MNC Sekuritas Gandeng...
MNC Sekuritas Gandeng PT Capital Asset Management Edukasi Mahasiswa Universitas Tazkia Bogor
Rekomendasi
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
Hubungan AS dan Israel...
Hubungan AS dan Israel Sedang Memburuk, Berikut 4 Penyebabnya
Gerakan Rakyat Percepat...
Gerakan Rakyat Percepat Pembentukan DPD, Harus Tuntas April 2025
KCIC Siapkan 808.000...
KCIC Siapkan 808.000 Tempat Duduk Angkutan Lebaran 2025
Siapa Ebrahim Rasool?...
Siapa Ebrahim Rasool? Duta Besar Muslim Afrika Selatan yang Diusir AS karena Membenci Trump dan Anti-Israel
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
Berita Terkini
MNC University dan Perkumpulan...
MNC University dan Perkumpulan Politeknik Swasta Jalin Kerja Sama Strategis
10 jam yang lalu
Wujudkan 1.000 Sarjana...
Wujudkan 1.000 Sarjana Pertanian, 98 Mahasiswa USU Raih Beasiswa JHL Foundation
13 jam yang lalu
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
16 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Wakil...
Riwayat Pendidikan Wakil Ketua Panja RUU TNI Budi Djiwandono
20 jam yang lalu
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka Peringatan Nuzulul Quran di Sekolah, Penuh Makna
20 jam yang lalu
Intip Perkiraan Gaji...
Intip Perkiraan Gaji Pegawai Antam untuk Fresh Graduate, Peluang Menjanjikan di Sektor Pertambangan
21 jam yang lalu
Infografis
Rusia Harus Siap Bentrokan...
Rusia Harus Siap Bentrokan Langsung dengan NATO 10 Tahun Lagi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved