Lowongan Kerja PT Freeport untuk Lulusan SMA/SMK, Simak Persyaratan yang Harus Dipenuhi

Jum'at, 25 Oktober 2024 - 08:27 WIB
loading...
Lowongan Kerja PT Freeport...
Lowongan kerja PT Freeport untuk lulusan SMA/SMK ini jadi informasi penting bagi para tenaga kerja di Indonesia yang masih menganggur. Foto/Freeport.
A A A
JAKARTA - Lowongan kerja di PT Freeport untuk lulusan SMA/SMK ini jadi informasi penting bagi para tenaga kerja di Indonesia yang masih belum mendapat pekerjaan atau sedang mencari pekerjaan baru.

PT Freeport Indonesia sendiri adalah perusahaan tambang yang beroperasi di Papua, Indonesia. Produsen tembaga dan emas terbesar di dunia itu memiliki fasilitas di berbagai daerah lain, termasuk di Gresik, Jawa Timur, yang menjadi tempat pengolahan dan pemurnian hasil tambang.

Baca juga: Lulusan SMA Merapat! PT Pertamina Training dan Consulting Buka Lowongan Kerja Terbaru

Saat ini perusahaan tersebut tengah membuka lowongan kerja, yang bukan hanya untuk lulusan Universitas, namun juga untuk lulusan SMA dan SMK.

Lowongan kerja PT Freeport Indonesia sendiri menarik banyak perhatian, mengingat perusahaan besar yang bergerak di bidang pertambangan itu dikenal menjanjikan dalam memberi keterjaminan hidup.

Baca juga: Lulusan D3 dan S1 Merapat! PT Adaro Minerals Buka Lowongan hingga 30 September 2024

Lowongan Kerja PT Freeport untuk Lulusan SMA/SMK


Dilansir dari laman Jadi BUMN, PT Freeport Indonesia menawarkan berbagai jenis pekerjaan yang dapat diisi oleh lulusan SMA/SMK. Berikut adalah beberapa posisi yang sering dibuka untuk lulusan tersebut:

1. Operator Alat Berat


- Bertugas mengoperasikan alat berat seperti excavator, bulldozer, dan peralatan tambang lainnya.

- Harus memiliki kualifikasi khusus dalam hal pelatihan dan sertifikasi mengoperasikan alat berat akan menjadi nilai tambah.

2. Teknisi Pemeliharaan


- Bertugas melakukan perawatan dan perbaikan mesin serta peralatan di fasilitas produksi.

- Harus memiliki kualifikasi khusus dalam hal pengalaman atau pelatihan di bidang teknik mesin atau elektro.

3. Asisten Laboratorium


- Bertugas membantu dalam pengujian dan analisis sampel di laboratorium perusahaan.

- Harus memiliki kualifikasi khusus dalam hal pengetahuan dasar tentang prosedur laboratorium dan analisis kimia.

4. Petugas Keamanan


- Bertugas menjaga keamanan dan keselamatan area tambang serta fasilitas perusahaan.

- Harus memiliki kualifikasi khusus dalam hal pengalaman di bidang keamanan atau pelatihan khusus sebagai petugas keamanan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Perkuat Pembelajaran...
Perkuat Pembelajaran ERP, BINUS University Siapkan Mahasiswa Hadapi Tantangan Dunia Kerja
Pendaftaran Bintara...
Pendaftaran Bintara PK TNI AU 2025 Dibuka untuk Lulusan SMA, SMK, D3, Cek Syaratnya
Berapa Nilai Rata-Rata...
Berapa Nilai Rata-Rata untuk Masuk Akpol? Lulusan SMA Siap-siap
Berapa Lama Pendidikan...
Berapa Lama Pendidikan Bintara TNI AD? Simak Penjelasannya
Bappenas Dorong Gen...
Bappenas Dorong Gen Z Asah Soft Skill untuk Hadapi Tantangan Dunia Kerja
6 Lowongan Kerja Terbaru...
6 Lowongan Kerja Terbaru Freeport Desember 2024, Gaji Besar Menanti
Beasiswa BCA 2025 Dibuka,...
Beasiswa BCA 2025 Dibuka, Lulus Bisa Langsung Kerja dan Ada Uang Saku
Rekomendasi
Program Makan Bergizi...
Program Makan Bergizi Gratis Landasan Menuju Indonesia Emas 2045
Jakarta jadi Kota Ketiga...
Jakarta jadi Kota Ketiga Emirates Travel Store di Asia
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 14-15: Tekanan Keluarga Pasca Honeymoon Devan dan Alya
Rasakan Setiap Pukulan,...
Rasakan Setiap Pukulan, Saksikan Setiap Aksi: Streaming Rangkaian ATP Tour di VISION+
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs Rusia di Dunia: Sama-sama Raksasa Nuklir, Siapa Lebih Kuat?
BPKB Tak Dikasih, Anak...
BPKB Tak Dikasih, Anak di OKU Bakar Mobil Ibunya
Berita Terkini
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
1 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
3 jam yang lalu
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
3 jam yang lalu
Kecurangan UTBK 2025...
Kecurangan UTBK 2025 Makin Canggih, Peserta Pasang Kamera di Behel dan Kuku
3 jam yang lalu
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
5 jam yang lalu
Beda Satu Huruf, Apa...
Beda Satu Huruf, Apa Bedanya Konveksi dan Konfeksi?
6 jam yang lalu
Infografis
Jurusan Kuliah yang...
Jurusan Kuliah yang Lulusannya Berpotensi Besar Kerja di BUMN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved