Beasiswa LPDP 2025 Dibuka, Kuliah S3 di Amerika Gratis

Selasa, 07 Januari 2025 - 16:14 WIB
loading...
Beasiswa LPDP 2025 Dibuka,...
Beasiswa LPDP telah membuka pendaftaran beasiswa untuk kuliah S3 ke Washington University in St.Louis. Foto/usnews.com.
A A A
JAKARTA - Beasiswa LPDP telah membuka pendaftaran beasiswa untuk kuliah S3 ke Washington University in St.Louis. Program ini menawarkan beasiswa kemitraan khusus ke kampus terbaik dunia di Negeri Paman Sam.

Dilansir dari Instagram LPDP, Selasa (7/1/2025), Washington University in St. Louis punya pengalaman panjang yang membentang selama 171 tahun dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan inovasi. Kampus ini juga konsisten mengisi papan atas ranking perguruan tinggi di Amerika Serikat maupun skala dunia.

Baca juga: 10 Profesi Paling Populer Lulusan Beasiswa LPDP, Pendidikan Jadi Nomor Satu

Pendaftaran program beasiswa LPDP-Washington University in St. Louis ini dibuka hingga 17 Januari 2025. Link pendaftaran masih sama di situs resmi LPDP yaitu di lpdp.kemenkeu.go.id.

Beasiswa LPDP-Washington University in St. Louis

1. Jenjang

Beasiswa Beasiswa LPDP-Washington University in St. Louis menawarkan program doctor untuk mahasiswa Indonesia

Baca juga: Link Pendaftaran Beasiswa LPDP 2025, Dibuka Awal Januari

2. Sasaran


Beasiswa ini dibuka untuk WNI, terbuka juga untuk CPNS/PNS/TNI/POLRI

3. Durasi pendanaan


Beasiswa akan diberikan maksimal 60 bulan

Baca juga: Cerita Uti, Angkatan Perdana Beasiswa LPDP dan Ilustrator Medis Pertama di Indonesia

4. Batas usia


Paling tinggi 47 tahun per 31 Desember 2025

5. Syarat IPK


IPK paling rendah 3,24 skala 4.00 atau setara yang dibuktikan dengan transkrip nilai sli atau telah dilegalisasi

6. Syarat Bahasa


- Duolingo English Test 115
- TOEFL iBT 90
- IELTS 6.5

7. Tahapan Seleksi


Ada seleksi administrasi dan seleksi substansi

8. Pendaftaran


- Pendaftaran di laman Washington University in St Louis di https://gradadmit.wustl.edu/apply/
- Situs LPDP di https:beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/

9. Tujuan studi


McKelvey School of Engineering

Aerospace Engineering
Biomedical Engineering
Computer Engineering
Computer Science
Electrical Engineering
Energy, Environmental and Chemical Engineering
Imaging Science
Materials Science & Engineering
Mechanical Engineering
Systems Science and Mathematics

School of Medicine

Audiology
Medical Physics
Nursing Science
Occupational Therapy
Physical Therapy
Rehabilitation and Participation Science
Speech and Hearing Sciences

Olin Business School
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
Unhan Cetak 426 Lulusan...
Unhan Cetak 426 Lulusan Unggul, Wamenhan Beri Pesan Penting
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Kisah Haru Pasutri Raih...
Kisah Haru Pasutri Raih Gelar Doktor Bareng di ITS, Sempat Hadapi Kebutaan
Persiapan Tes, Ini Kisi-kisi...
Persiapan Tes, Ini Kisi-kisi Materi dan Contoh Soal Skolastik LPDP
Riwayat Pendidikan Chandra...
Riwayat Pendidikan Chandra Wijaya, Dosen Promotor Bahlil Lahadalia yang Disanksi UI
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
Rekomendasi
Infrastruktur dan Pembiayaan
Infrastruktur dan Pembiayaan
Kumpulan Rekor Liverpool...
Kumpulan Rekor Liverpool usai Juara Liga Inggris 2024/2025
Pangeran Harry Ancam...
Pangeran Harry Ancam Bongkar Aib Keluarga Kerajaan Lewat Buku Baru jika Keamanannya Dicabut
Rekor! Mohamed Salah...
Rekor! Mohamed Salah Tembus 5 Besar Top Skor Liga Inggris Sepanjang Masa
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
Pangsuma FC Juara Futsal...
Pangsuma FC Juara Futsal Nation Cup 2025 usai Sikat Cosmo JNE Jakarta
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
15 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
21 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
21 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
21 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
23 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
3 Ruas Tol Fungsional...
3 Ruas Tol Fungsional Dibuka Gratis saat Mudik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved