Menteri Berkinerja Baik Versi Survei Celios, Abdul Mu'ti: Terima Kasih

Kamis, 23 Januari 2025 - 08:59 WIB
loading...
Menteri Berkinerja Baik...
Mendikdasmen Abdul Muti menjadi salah satu menteri dengan performa baik berdasarkan survei Celios. Foto/Kemendikdasmen.
A A A
JAKARTA - Mendikdasmen Abdul Mu'ti menjadi salah satu menteri di kabinet Prabowo-Gibran dengan performa baik berdasarkan survei Celios. Abdul Mu'ti pun memberikan tanggapan atas hasil survei tersebut.

"Saya berterima kasih atas penilaian kinerja kami," kata Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti Ketika dimintai tanggapan oleh SINDOnews, Rabu (23/1/2025).

Baca juga: Mendikdasmen Abdul Mu'ti Beri Sinyal Sistem Baru PPDB Diumumkan Pekan Ini

Guru Besar Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta (UIN Jakarta) itu menjelaskan, rapor hijau atas kinerja 100 hari tersebut merupakan hasil dari kompaknya seluruh insan pendidikan di Kemendikdasmen.

"Semoga kami bisa berbuat lebih baik lagi di masa yang akan datang," ujar Abdul Mu'ti.

Baca juga: Mendikdasmen: PPDB Zonasi akan Dihapus, Diganti Nama Baru

Diketahui, Center of Economic and Law Studies(Celios) merilis Rapor 100 Hari Prabowo Gibran Evaluasi Kinerja Kabinet Merah Putih dan Program Ekonomi, Energi, Lingkungan Hidup, Serta Penegakan Hukum.



Dalam laporannya, ada lima Menteri yang memiliki skor tertinggi dalam evaluasi ini. 5 Menteri dengan performa baik tersebut adalah Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar yang memperoleh nilai mendekati 100 terkait kebijakannya di sektor agama.

Di posisi kedua, Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid juga menunjukkan skor yang menonjol. Selanjutnya, Mendikdasmen Abdul Mu'ti mencatat skor yang positif.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jurusan IPA, IPS, dan...
Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA akan Dihidupkan Kembali
Efisien dan Tepat Sasaran:...
Efisien dan Tepat Sasaran: Mekanisme Tunjangan Langsung ke Rekening, Banjir Pujian Para Guru
iNews Media Group dan...
iNews Media Group dan Kemendikdasmen Jalin Sinergi untuk Pendidikan Indonesia
Tunjangan Guru Langsung...
Tunjangan Guru Langsung Transfer ke Rekening, Prabowo: Kita Bikin Cepat, Singkat
Mendikdasmen Abdul Muti...
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Sekolah Rakyat Butuh 60 Ribu Guru
Kabar Baik, Pemerintah...
Kabar Baik, Pemerintah akan Bangun Rumah Layak Huni untuk Guru
Mendikti Saintek Terbitkan...
Mendikti Saintek Terbitkan Kepmen Baru, Atur Pengembangan Karier Dosen
Menteri Abdul Muti Beberkan...
Menteri Abdul Mu'ti Beberkan Perbedaan SPMB dengan PPDB
Mendikdasmen Abdul Muti...
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Resmi Umumkan Sistem Penerimaan Murid Baru, Terdiri dari 4 Pilar
Rekomendasi
Pengacara Hedon, Rakyat...
Pengacara Hedon, Rakyat Tekor Rp60 Miliar untuk Menyapu Rp17,7 Triliun
Canggih, Perusahaan...
Canggih, Perusahaan Ekspedisi Ini Hadirkan CEO Virtual di Indonesia
Tak Terbukti Curang,...
Tak Terbukti Curang, Tia Rahmania Dapat Dukungan Warga Dapil Banten 1
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
9 Produk Pangan Ini...
9 Produk Pangan Ini Mengandung Unsur Babi, 7 Sudah Kantongi Sertifikat Halal
Ketua Umum PBNU: Paus...
Ketua Umum PBNU: Paus Fransiskus Pengasuh dan Pembela Kemanusiaan
Berita Terkini
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
4 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
6 jam yang lalu
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
7 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Pemimpin...
Riwayat Pendidikan Pemimpin Umat Katolik Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
8 jam yang lalu
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
9 jam yang lalu
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
10 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Sebut Negosiasi...
Donald Trump Sebut Negosiasi Nuklir Iran Berjalan Baik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved