5 Tahun Berdiri, UBP Karawang Raih Akreditasi B

Rabu, 23 September 2020 - 23:19 WIB
loading...
5 Tahun Berdiri, UBP...
Manajemen UBP Karawang Usai Memperoleh Akreditasi B. Foto:SINDOnews/Nilakusuma
A A A
KARAWANG - Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang kembali menoreh prestasi. Kali ini Program Studi (Prodi) Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis telah diassesment lapangan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) dengan meraih Nilai akreditasi ‘B’ yang tertuang didalam SK BAN-PT Nomor : 5892/SK/BAN-PT/Akrd/S/IX/2020.

Hasil ini merupakan capaian yang luar biasa mengingat UBP Karawang baru lima tahun berdiri. "Alhamdulillah UBP Karawang berhasil mendapat akreditasi B. Ini merupakan bukti kerja keras kami yang terus berkomitmen meningkatkan kualitas." kata Ketua Prodi Manajemen UBP Karawang, Citra Savitri, Rabu (23/9/20). (Baca juga: Mahasiswa ITS Asal Kebumen Ciptakan Aplikasi Tukar Sampah NUKERTRASH )

Menurut Citra, dengan kerja cerdas dan bekerja ikhlas memajukan UBP, akhirnya kampus yang baru lima tahun berdiri ini mulai diperhitungkan. "Pastinya kami tidak bekerja sendiri dan ada support dari para stakeholder seperti pelaku bisnis, para pelaku industri dan juga dari pihak pemerintah Kabupaten Karawang," katanya.

Sementara itu, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis, UBP Karawang Budi Rismayadi berharap ke depan Prodi Manajemen ini memberikan kontribusi nyata bagi masyarakat untuk memberikan makna bagi dunia pendidikan di Indonesia dan khusus masyarakat Karawang. Masyarakat dapat terfasilitasi dalam hal pendidikan dengan hadirnya UBP Karawang. "Ini berkat kerja sama dan usaha civitas akademika sehingga mendapat hasil yang baik." kata Budi Maryadi. (Baca juga: Akhirnya, Dana BOP Paud Diperbolehkan untuk Beli Pulsa )

Menurut Budi, dengan hasil ini jangan serta merta merasa puas, namun harus bekerja keras lagi meningkatkan kualitas. "Minimal mempertahankan apa yang sudah diraih," katanya.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
MNC University-MarkPlus...
MNC University-MarkPlus Institute Perkuat Sinergi Akademik dan Industri
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Hima Persis Diharapkan...
Hima Persis Diharapkan Beri Karya Monumental untuk Kemajuan Agama dan Bangsa
Forum Alumni Telkom...
Forum Alumni Telkom University Dukung Asta Cita Pendidikan Tinggi
Rekomendasi
KPK Tahan 2 Tersangka...
KPK Tahan 2 Tersangka Korupsi Jual Beli Gas antara PGN dan IAE
Wali Kota Bekasi Wajibkan...
Wali Kota Bekasi Wajibkan Pejabat Punya Ibu Asuh dan Beri Santunan Uang Tunai Tiap Bulan
3 Rahasia Awet Muda...
3 Rahasia Awet Muda Titiek Puspa, Pola Hidup Sehat Maestro Musik yang Menginspirasi
Pengusaha Muda Blak-blakan...
Pengusaha Muda Blak-blakan Soal Efek Bahaya dari Perang Tarif AS dan China
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 270: Rangga Masih Belum Ditemukan, Alysa dan Dirga Menikah
China Balas Dendam ke...
China Balas Dendam ke AS, Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Berita Terkini
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
3 jam yang lalu
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Peluang Kerja Sama dengan LP3I
4 jam yang lalu
Wamen Stella Apresiasi...
Wamen Stella Apresiasi Visi Riset Unika Atma Jaya dalam Perkuat Pendidikan Tinggi Indonesia
5 jam yang lalu
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
6 jam yang lalu
Efisien dan Tepat Sasaran:...
Efisien dan Tepat Sasaran: Mekanisme Tunjangan Langsung ke Rekening, Banjir Pujian Para Guru
6 jam yang lalu
7 Dokter Spesialis Paling...
7 Dokter Spesialis Paling Dibutuhkan Masyarakat, Bisa Jadi Pilihan Mahasiswa Kedokteran
8 jam yang lalu
Infografis
Pendapatan Arab Saudi...
Pendapatan Arab Saudi dari Pelaksanaan Haji Rp248,2 Triliun Per Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved