Ini 6 Syarat Mengajukan Sertifikasi Pendidik untuk Dosen

Minggu, 17 Januari 2021 - 11:39 WIB
loading...
Ini 6 Syarat Mengajukan...
Dosen salah satu perguruan tinggi negeri di Jakarta tengah mengajar mahasiswanya. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ditjen Pendidikan Tinggi (Dikti) Kemendikbud memberikan penjelasan mengenai apa saja persyaratan untuk mendapatkan pelayanan sertifikasi pendidik . Khususnya untuk dosen.

Dikutip dari instagram resmi Ditjen Dikti Kemendikbud di @ditjen.dikti, Ditjen Dikti berharap dengan adanya pelayanan sertifikasi untuk dosen ini akan mampu untuk meningkatkan kualitas SDM. Khususnya bagi dosen di perguruan tinggi di tanah air.

Berikut ini adalah enam persyaratan yang harus dipenuhi para dosen untuk mendapatkan sertifikasi pendidik. Pertama, para dosen tersebut harus memiliki Nomor Induk Dosen Nasional (NIDN) atau Nomor Induk Dosen Khusus (NIDK).

Ditjen Dikti juga menyebutkan bahwa layanan sertifikasi pendidik untuk dosen ini berlaku bagi dosen yang terdaftar pada Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PD-Dikti).

Syarat ketiga untuk sertifikasi dosen ini adalah dosen harus memiliki kualifikasi akademik. Sekurang-kurangnya adalah berpendidikan minimal jenjang magister atau S2 atau yang setara.

Selain itu sertifikasi akan diberikan kepada dosen yang memiliki pengalaman mengajar minimal dua tahun secara berturut-turut pada perguruan tinggi sebagai dosen tetap.

Dipastikan juga para dosen memiliki jabatan fungsional minimal Asisten Ahli. Sedangkan syarat terakhir adalah memiliki pangkat/golongan ruang atau Surat Keputusan Inspassing/penyetaraan dari pejabat yang berwenang.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
MNC University-MarkPlus...
MNC University-MarkPlus Institute Perkuat Sinergi Akademik dan Industri
Forum Alumni Telkom...
Forum Alumni Telkom University Dukung Asta Cita Pendidikan Tinggi
BWI Dukung Wakaf Perguruan...
BWI Dukung Wakaf Perguruan Tinggi untuk Pembiayaan Tridharma Pendidikan
MNC University dan Politeknik...
MNC University dan Politeknik Tempo Jalin Kerja Sama dalam Tridharma Perguruan Tinggi
Berapa Nominal Tunjangan...
Berapa Nominal Tunjangan Sertifikasi Guru PNS dan Honorer? Cair 21 Maret 2025
Rekomendasi
Siasati Tarif Trump,...
Siasati Tarif Trump, RI Siap Genjot Pasar Ekspor Eropa dan Australia
Spesifikasi Tupolev...
Spesifikasi Tupolev Tu-95, Pesawat Pengebom Nuklir Rusia yang Disebut Akan Dikerahkan ke Indonesia
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
Biola Legendaris di...
Biola Legendaris di Film Titanic Akan Dilelang, Tertarik?
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
AS Menang Banyak? Ini...
AS Menang Banyak? Ini Tawaran Indonesia dalam Negosiasi Tarif
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
6 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
7 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
15 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
20 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
22 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
1 hari yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved