Tidak Lulus SNMPTN, Ini Alur Pendaftaran UTBK SBMPTN 2021

Rabu, 24 Maret 2021 - 19:54 WIB
loading...
Tidak Lulus SNMPTN,...
Pengumuman hasil Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) telah diumumkan Senin kemarin. Foto/Dok/LTMPT
A A A
JAKARTA - Pengumuman hasil Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) telah diumumkan Senin kemarin. Bagi yang tidak lulus SNMPTN jangan berkecil hati karena pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri ( UTBK SBMPTN ) masih dibuka sampai 1 April mendatang.

Baca juga: UGM Terima 2.069 Calon Mahasiswa dari SNMPTN 2021, Ini Tahapan Berikutnya

Pendaftaran SBMPTN dilakukan melalui portal https://portal.ltmpt.ac.id . Dikutip dari laman instagram Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), Rabu (24/3) berikut alur pendaftaran UTBK SBMPTN 2021:

1. Melengkapi Biodata
Bagi peserta Tunanetra
-Unduh formulir pernyataan Tunanetra
-Unggah bukti pernyataan tunanetra
-Konfirmasi permanen biodata
Bagi peserta bukan Tunanetra
-Konfirmasi permanen biodata

2. Memilih program studi
Pemegang nomor pendaftaran KIP Kuliah tidak dapat memilih dari PT Keagamaan (UIN). Jika tetap ingin memilih, harus membatalkan kepesertaan KIP Kuliah di https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id

3. Mengunggah portofolio untuk prodi yang mewajibkan adanya portofolio

Baca juga: UI Jadi Incaran, Ini Prodi yang Paling Banyak Diminati Peserta SNMPTN 2021

4. Memilih Pusat UTBK
-Konfirmasi pilihan prodi, pusat UTBK dan pembayaran UTBK/pemegang KIP Kuliah
- Antri untuk memperoleh nomor peserta
a.Bagi pemegang nomor pendaftaran KIP Kuliah dapat langsung melihat nomor pendaftaran dan langsung ke konfirmasi kartu tanda peserta dengan mengunduh kartu tanda peserta.
b. Bagi yang bukan pemegang nomor pendaftaran KIP Kuliah harus memperoleh slip pembayaran biaya UTBK lalu melakukan pembayaran di bank mitra LTMPT kemudian melihat nomor pendaftaran dan mengkonfirmasi kartu tanda peserta dengan mengunduh kartu peserta.

Syarat mendaftar UTBK-SBMPTN adalah siswa lulusan tahun 2021, 2020 dan 2019 serta memiliki akun LTMPT 2021 yang sudah disimpan permanen.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Mudah Cek Skor...
Cara Mudah Cek Skor UTBK 2025, Kapan Bisa Diakses?
ITB Tindak Tegas Mahasiswanya...
ITB Tindak Tegas Mahasiswanya yang Terlibat Perjokian di UTBK 2025
Peserta UTBK 2025 di...
Peserta UTBK 2025 di Undip Ketahuan Bawa Transmiter dan Alat Bantu Dengar
Viral di X Keliru Pasang...
Viral di X Keliru Pasang Foto Peserta UTBK 2025 Pakai Joki, Panitia SNPMB Klarifikasi
50 Contoh Soal UTBK...
50 Contoh Soal UTBK SNBT 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban, Pelajari Ya
UTBK 2025 Diwarnai Kecurangan,...
UTBK 2025 Diwarnai Kecurangan, Panitia Temukan 10 Joki Lintas Provinsi
Pelaksanaan UTBK-SNBT...
Pelaksanaan UTBK-SNBT di Universitas Negeri Jakarta
KPK Sidak Kegiatan Penerimaan...
KPK Sidak Kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru di Undip, Begini Respons Pihak Kampus
Kenaikan UKT Batal,...
Kenaikan UKT Batal, Universitas Brawijaya Kembalikan Lebih Bayar Jalur SNBP
Rekomendasi
Angka Keguguran dan...
Angka Keguguran dan Bayi Lahir Prematur di Gaza Tinggi
Khofifah Berani Hapus...
Khofifah Berani Hapus Batas Usia Rekrutmen, INDEF: Langkah Brilian Kuatkan Ekonomi Jatim
SIG Catatkan Pertumbuhan...
SIG Catatkan Pertumbuhan Penjualan Regional 13,8% di Kuartal I-2025
Gambar AI Donald Trump...
Gambar AI Donald Trump Jadi Paus Picu Reaksi Keras
Fenomena Alam Pemicu...
Fenomena Alam Pemicu Ratusan Gempa Bumi per-Hari Terdeteksi
Pickup 01 Dinilai Gabungan...
Pickup 01 Dinilai Gabungan Desain Hummer dan Tesla Cybertruck
Berita Terkini
5 Istilah Seputar Haji...
5 Istilah Seputar Haji dan Penulisannya Menurut KBBI
Targetkan 50.000 Peserta,...
Targetkan 50.000 Peserta, Pemerintah Siapkan Program Magang Nasional
Jalur Mandiri IPB untuk...
Jalur Mandiri IPB untuk Pramuka dan Hafizh Quran 2025 Dibuka Besok, Ini Persyaratannya
12.000 Guru Bisa Dapat...
12.000 Guru Bisa Dapat Bantuan Kuliah Rp3,5 Juta, Bagaimana Cara Daftarnya?
Majelis Masyayikh-Kemenag...
Majelis Masyayikh-Kemenag Rancang Standar Mutu Pendidikan Pesantren Jenjang Pascasarjana
Melawan Banjir dengan...
Melawan Banjir dengan Buku Digital, Jejak Perubahan dari SDN Tambakrejo 1 Semarang
Infografis
Batas Aman Makan Kue...
Batas Aman Makan Kue Lebaran Biar Berat Badan Tidak Naik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved