Pandemik Tak Surutkan Para Kartini IPB University Raih Sejumlah Prestasi

Rabu, 21 April 2021 - 11:58 WIB
loading...
Pandemik Tak Surutkan...
Tim Cookly berhasil meraih Juara 1 dalam IPB Business Competition 2021 kategori Business Practice yang digelar IPB University. Foto/Humas IPB
A A A
JAKARTA - Masa pandemi COVID-19 tidak menyurutkan semangat mahasiswa Sekolah Bisnis IPB University untuk meraih prestasi dalam berbagai bidang kompetisi bisnis di Indonesia. Dengan mengikuti berbagai kompetisi bisnis secara daring, mereka bersaing dengan para kompetitor dari berbagai universitas dengan bermacam-macam ide bisnis yang luar biasa.

Melalui ide inovasi dan kemampuan (skills) dalam memahami bisnis, Mahasiswa Sekolah Bisnis IPB University ini berhasil meraih berbagai penghargaan prestasi dalam berbagai kompetisi bisnis nasional.



Pertama, ada Tim Cookly berhasil meraih Juara 1 dalam IPB Business Competition 2021 kategori Business Practice yang digelar IPB University (9/2-11/4). Tim Cookly terdiri dari Thania Usamah Baluwel, Rio Kevin Marcello Alwi, Alika Samira Nisyah, Sarah Ardhyna, dan Maipa Diapati Aliah.

Mereka membawa inovasi bisnis dengan konsep ‘Next Level of Load Bread’. Thania dan tim menyuguhkan berbagai jenis roti tawar dengan konsep yang lebih mewah dan berbeda dari roti tawar pada umumnya.

“Roti ini juga bebas gluten sehingga baik untuk kesehatan dan ramah bagi masyarakat yang intoleran terhadap gluten dengan harga terjangkau,” tutur Thania melalui siaran pers, Rabu (21/4).



Bersaing dalam kategori manajemen, prestasi selanjutnya diraih oleh Rio Kevin Marcello Alwi yang berhasil meraih Juara III pada Management Days National Business Plan 2021.

Kompetisi ini mengambil tema “Mengembangkan Skill Mahasiswa Berwirausaha Muda di Era Digital” yang diadakan oleh Himpunan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muhammadiyah Prof Hamka pada 11 Maret - 7 April 2021.

Prestasi lainnya juga diraih oleh GAGA Team dan Infinite Team, dalam kegiatan kompetisi bisnis yang diadakan oleh Himabisnis Universitas Mulawarman, Samarinda pada 22 Maret - 16 April 2021.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hati-Hati! Makan Berlebihan...
Hati-Hati! Makan Berlebihan Saat Lebaran Bisa Picu Stroke, Ini Tips dari Ahli Gizi IPB
IPB Masuk 50 Besar Dunia...
IPB Masuk 50 Besar Dunia dalam QS WUR 2025, Peringkat 1 di ASEAN
Lulus SNBP 2025 di ITS,...
Lulus SNBP 2025 di ITS, IPB, dan ITB? Berikut Biaya Kuliahnya untuk Semua Jurusan
7 Bidang Ilmu IPB, ITB,...
7 Bidang Ilmu IPB, ITB, UI, Unair, dan UGM Tembus Top 100 Dunia, Daftar di SNBT 2025?
20 PTN dengan Penerimaan...
20 PTN dengan Penerimaan Mahasiswa Terbanyak di SNBP 2025, Tidak ada UI dan UGM!
Link Cek Pengumuman...
Link Cek Pengumuman SNBP 2025 UI, UGM, ITB, dan IPB University
Jadwal dan Persyaratan...
Jadwal dan Persyaratan Pendaftaran Jalur Ketua OSIS 2025 di IPB University
BINUS University Kembangkan...
BINUS University Kembangkan Perangkat Literasi dan Navigasi untuk Disabilitas Netra
Kedokteran Herbal Jadi...
Kedokteran Herbal Jadi Ciri Khas dan Keunggulan FK IPB University
Rekomendasi
KH Ali Masykur Musa...
KH Ali Masykur Musa Umumkan Keabsahan JATMAN 2024-2029 usai Temui Menkum Supratman
Hari Kedua Workshop...
Hari Kedua Workshop Esoterika Fellowship Program, Denny JA: AI Dorong Tafsir Agama Pro Hak Asasi
Trump Bakal Kenakan...
Trump Bakal Kenakan Tarif Impor Panel Surya 3.521% dari 4 Negara Asia Tenggara
Hari Bumi Internasional,...
Hari Bumi Internasional, Kemenag Gelar Aksi Tanam Sejuta Pohon
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Fachri Albar, Anak Rocker Legendaris yang Tersandung Kasus Narkoba
Berita Terkini
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
4 jam yang lalu
Berapa Skor UTBK Tertinggi...
Berapa Skor UTBK Tertinggi untuk Lolos SNBT di UI, UGM, ITB, dan Unpad 2025?
5 jam yang lalu
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah...
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah Palsu, Begini Cara Mengeceknya
5 jam yang lalu
UTBK 2025 Dimulai Besok,...
UTBK 2025 Dimulai Besok, Perhatikan Tata Tertib Sebelum, Saat, dan Sesudah Ujian Berlangsung
6 jam yang lalu
5 Doa Mustajab Menghadapi...
5 Doa Mustajab Menghadapi UTBK 2025, Bikin Fokus, Tenang, dan Nilai Tembus Langit!
7 jam yang lalu
UTBK EduPro 2025: Kompetisi...
UTBK EduPro 2025: Kompetisi Nasional untuk Guru SMA, Dorong Profesionalisme Pengajar UTBK-SNBT di Indonesia
7 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved