Mengenal Lebih Jauh Prodi Sarjana Terapan di Unpad

Kamis, 27 Mei 2021 - 17:41 WIB
loading...
A A A
Bahasa dan Budaya Tiongkok
Selama kuliah mahasiswa akan mempelajari tentang 4 aspek kemahiran berbahasa Mandarin (berbicara, menulis, mendengar dan membaca), penerjemahan, korenspondensi, serta sejarah dan budaya tiongkok.
Bidang pekerjaan yang bisa ditekuni setelah lulus adalah penerjemah lisan dan tulisan bahasa Mandarin, pekerja di perusahaan Tiongkok dan berbagai posisi lain yang memerlukan kemahiran berbahasa Mandarin.

Manajemen Produksi Media
Selama kuliah mahasiswa akan diajari tentang manajemen media, industri media, produksi konten teks, audio dan video serta SEO dan analytics.

Setelah lulus, mahasiswa diantaranya bisa bekerja sebagai media content specialist, media digital specialist, marketing movie and tv production, marketing research dan media producer.

Akuntansi Sektor Publik
Jurusan ini mempelajari tentang akuntansi keuangan, akuntansi biaya dan manajemen, sistem informasi, audit internal dan eksternal, tata kelola dan manajemen resiko, pengukuran kinerja serta topik mutakhir dari akuntansi sektor publik.

Beberapa jenis pekerjaan yang bisa ditekuni setelah lulus yakni sebagai ahli akuntansi keuangan non pemerintah, auditor eksternal dan internal, analisis laporan keuangan dan analisis sistem informasi akuntansi dan manajemen sektor publik.

Pemasaran Digital
Jurusan ini mempelajari bagaimana teknik dan pemanfaatan media digital untuk komunikasi pemasaran dan bisnis.
Pekerjaan dibidang kreatif dan menjadi manajemen pemasaran digital bisa menjadi pilihan lulusan jurusan ini.

Akuntansi Perpajakan
Jurusan ini mempelajari tentang pemotongan dan pemungutan pajak, akuntansi berbasis komputer, keberatan dan banding pajak, praktik pemeriksaan, akuntansi perpajakan, PPN, E-SPT dan lainnya.
Berikut ini contoh prospek karirnya yakni sebagai analisis pajak, konsultan pajak, staf akuntansi pajak, pemeriksa pajak, penelaahn keberatan dan account representative.

Bisnis Internasional
Jurusan ini mempelajari tentang fungsi dan manajemen bisnis yang berorientasi global, perdagangan internasional, ekspor impor, kepabeanan, manajemen transportasi dan logistik, akses dan survey pasar ekspor, serta materi lain terkait penyelenggaraan bisnis internasional.
Pekerjaan sebagai manajer ekspor impor dan pengusaha orientasi ekspor bisa menjadi pilihan masa depan.

Bisnis Logistik
Ilmu yang akan dipelajari meliputi aspek-aspek dalam bisnis logistik seperti manajemen, kepemimpinan, governing, entrepreneuring dan entrepreneurship, akuntansi serta teknologi dan sistem informatika.
Setelah kuliah, kamu bisa bekerja sebagai startup dan business owner dalam bisnis logistik, supervisor dan manager dalam perusahaan dibidang logsitik dan pendamping dan konsultan perusahaan dibidang logistik dan bisnis logistik.

Kearsipan Digital
Selama kuliah yang akan dipelajari tentang dasar-dasar teknologi digital, manajemen arsip statis dan dinamis, konsep database, data warehouse dan big data, arsip web programing, teknik rekonstruksi arsip (digital forensik) dan mata kuliah lain yang terkait dengan digitalisasi arsip.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
Ini Daya Tampung Prodi...
Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Keperawatan di USK dan Universitas Malikussaleh
Ini Daya Tampung Prodi...
Ini Daya Tampung Prodi Kebidanan di Universitas Bengkulu, Unair, dan UB
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
20 PTN dengan Penerimaan...
20 PTN dengan Penerimaan Mahasiswa Terbanyak di SNBP 2025, Tidak ada UI dan UGM!
Selamat, 173.028 Siswa...
Selamat, 173.028 Siswa Dinyatakan Diterima di PTN melalui Jalur SNBP 2025
Rekomendasi
Uzbekistan Susul Arab...
Uzbekistan Susul Arab Saudi ke Final Piala Asia U-17 2025
Kisah Penyaliban Nabi...
Kisah Penyaliban Nabi Isa dalam Al Qur'an: Yudas yang Diserupakan dan Kekufuran Bani Israil
Kia EV4 Tantang Tesla...
Kia EV4 Tantang Tesla di Pasar AS, Berikut Spek Teknologinya
2 Pati TNI Angkatan...
2 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, Nomor 1 Jebolan AAU 1988
Idap Kanker, Raja Charles...
Idap Kanker, Raja Charles III Berharap Panjang Umur
Apakah Nabi Isa AS Sudah...
Apakah Nabi Isa AS Sudah Wafat? Begini Penjelasannya
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
1 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
2 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
10 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
15 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
16 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
19 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved