BINUS Online Learning Gelar ONE-X untuk Meningkatkan Karier, Kompetensi dan Bisnis

Jum'at, 01 Oktober 2021 - 22:04 WIB
loading...
BINUS Online Learning...
BINUS Online Learning hadirkan pameran pembelajaran online terbesar di Indonesia bertajuk ONE-X (Online Learning Expo). Foto/Dok/Binus
A A A
JAKARTA - Masa pandemi membawa banyak perubahan di berbagai aspek kehidupan, termasuk dalam sektor pendidikan . Kini, lebih banyak orang yang memahami jika belajar tak hanya bisa dilakukan secara langsung lewat pertemuan tatap muka, tetapi juga melalui berbagai media daring yang tidak kalah efektif. Pembelajaran online yang awalnya dijadikan solusi pendidikan di tengah pandemi pun mulai menjadi gaya hidup yang kian diminati.

Perkembangan teknologi dan informasi yang pesat juga kian mendukung kemudahan belajar online yang bisa dilakukan kapan saja dan di mana saja. Dengan didukung oleh kemajuan teknologi dan komunikasi, kamu bisa tergabung dalam berbagai program belajar tanpa banyak hambatan. Selain itu, waktu dan biaya pendidikan yang kamu investasikan menjadi lebih fleksibel serta dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuanmu.

Baca juga: 7 Universitas Terbaik di Indonesia versi Mosiur 2021, UGM Masih Juara

Oleh karena itu, setiap orang di masa sekarang dituntut untuk bisa beradaptasi dengan perubahan budaya belajar dari sistem konvensional ke sistem dalam jaringan. Kompetensi diri, karier, serta bisnis menjadi hal penting yang harus selalu ditingkatkan.

Menyadari hal ini, BINUS Online Learning hadirkan pameran pembelajaran online terbesar di Indonesia bertajuk ONE-X (Online Learning Expo). Disuguhkan secara virtual, acara yang berlangsung selama tiga hari dari tanggal 23-25 September 2021 ini sukses menarik perhatian para pembelajar masa kini untuk menyiapkan kompetensi dan keterampilannya di masa depan.

Acara ini sukses menjaring ratusan peserta dari berbagai daerah di Indonesia bahkan dari luar negeri terutama mereka yang tertarik untuk menjalani jalur pendidikan secara online. Pada hari pertama penyelenggaraan, acara dibuka secara resmi oleh Direktur BINUS Online Learning, Agus Putranto.

Baca juga: Inovasi Mahasiswa Tel-U, Rancang Jaringan Nirkabel di Daerah Pascabencana
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ditetapkan Jadi Rektor,...
Ditetapkan Jadi Rektor, Prof Maskuri Siap Jadikan USG Kampus Taraf Dunia
Gus Jazil Resmikan Pendirian...
Gus Jazil Resmikan Pendirian Universitas Sunan Gresik
Gaji Dosen Honorer Ternyata...
Gaji Dosen Honorer Ternyata Segini! Cek Kisaran Terbarunya di Sini
BINUS University Bangun...
BINUS University Bangun Ekosistem AI untuk Pendidikan Berkualitas dan Adaptif
Universitas Sanata Dharma...
Universitas Sanata Dharma Kukuhkan 3 Guru Besar Baru
MNC University Jalani...
MNC University Jalani Proses Asesmen Lapangan oleh Asesor BAN-PT
Film Jumbo Tembus 9,4...
Film Jumbo Tembus 9,4 Juta Penonton, 15 Jebolan BINUS Turut Berkontribusi
Kepala LL Dikti IV Tinjau...
Kepala LL Dikti IV Tinjau Fasilitas Kampus STMIK AMIKBANDUNG
Peluang Pengelolaan...
Peluang Pengelolaan Zakat dan Infak di Kampus Negeri: Sinergi antara Baznas dan Lembaga Amil Zakat
Rekomendasi
Jokowi Lolos Seleksi...
Jokowi Lolos Seleksi UGM Tercatat di Koran Tahun 1980-an
Pengakuan Khabib Nurmagomedov:...
Pengakuan Khabib Nurmagomedov: Conor McGregor Biayai Proyek di Dagestan!
10.000 Unit Cybertruck...
10.000 Unit Cybertruck Belum Terjual, Tesla Panik
Gagal dengan Honda,...
Gagal dengan Honda, Nissan Siap Merapat ke Toyota?
Profil Elvira Devinamira...
Profil Elvira Devinamira yang Memukau di Festival Film Cannes 2025
Ini 5 Klub Eropa yang...
Ini 5 Klub Eropa yang Menambah Koleksi Trofi di Tahun 2025!
Berita Terkini
Lulus atau Gagal di...
Lulus atau Gagal di SNBT 2025? Ini Langkah Selanjutnya yang Harus Kamu Lakukan
Profil SMA Taruna Nusantara...
Profil SMA Taruna Nusantara dan 8 Alumni yang Menjadi Pejabat di Era Presiden Prabowo
Ditetapkan Jadi Rektor,...
Ditetapkan Jadi Rektor, Prof Maskuri Siap Jadikan USG Kampus Taraf Dunia
Dosen DKV MNC University...
Dosen DKV MNC University Jadi Juri Lomba Komik Digital Siswa SMA/SMK di Jaksel
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Dicari di Industri Migas, Cocok untuk Karier Menjanjikan
Jadwal, Jalur, dan Kuota...
Jadwal, Jalur, dan Kuota SPMB Sumut 2025, Cek Cara Daftarnya!
Infografis
India Gunakan S-400...
India Gunakan S-400 Rusia dan Drone Israel untuk Lawan Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved