ITS Pertahankan Eksistensi di THE WUR by Subjects 2022

Kamis, 14 Oktober 2021 - 00:05 WIB
loading...
A A A
Subjek selanjutnya Physical Sciences pun meraih peringkat 801-1000 dunia dengan total skor 17,89. Pada kriteria Teaching skornya 12,8; kriteria Research 13,2; kriteria Citations 19,4; kriteria International Outlook 32,8; dan kriteria Industry Income mendapat skor 59,6.

Dosen Departemen Perencanaan Wilayah dan Kota ITS tersebut menambahkan rincian subjek Computer Science yang memperoleh peringkat 601-800 di dunia dengan skor total 19,5.

Pada kriteria Teaching mendapat skor 11,5; kriteria Research mendapat skor 13,2; kriteria Citations mendapat skor 28,6; kriteria International Outlook mendapat skor 27,7; dan kriteria Industry Income mendapat skor 43,0.

Menurut analisa Rulli, setiap kriteria memiliki bobot nilainya sendiri. Untuk Engineering dan Computer Science, keduanya memiliki bobot sama untuk masing-masing indikator yaitu Teaching 30 %, Research 30 %, Citations 27,5 persen, International Outlook 27,5 % dan Industry Income 5 %.

Sedangkan untuk Physical Sciences, bobotnya yaitu Teaching 27,5 %, Research 27,5 %, Citations 35 %, International Outlook 7,5 %, dan Industry Income 2,5 %.

Meskipun saat ini ITS telah mempertahankan posisinya berada di THE WUR by Subjects 2022, jika dilihat secara detail, ITS mengalami penurunan nilai khususnya di indikator penilaian sitasi.

Hal ini sangat berpengaruh mengingat bobot kriteria tersebut saat ini mencapai 27,5 % di bidang Computer Sciences dan Engineering serta 35 % di bidang Physical Sciences.

Alumnus doktoral Hiroshima University, Jepang ini menegaskan bahwa masih banyak sitasi-sitasi dari mahasiswa ITS yang belum dipublikasikan. Menurutnya, cara untuk meningkatkan kembali nilai proporsi sitasinya adalah dengan meningkatkan kolaborasi antara mahasiswa dengan co-authors dari perguruan tinggi luar negeri.

Dari hasil yang telah diperoleh oleh ITS, Rulli berharap untuk bisa ditingkatkan kembali sinergi setiap departemen yang ada di ITS.

“Saya juga berharap terjadinya penambahan mahasiswa doktor dan sarjana. Dengan peningkatan itu, kita bisa meningkatkan skor pada indikator mahasiswa sarjana dan doktor,” pungkasnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
FKH Unair Masuk 100...
FKH Unair Masuk 100 Besar Dunia di QS WUR 2025: Satu-Satunya di Indonesia!
Siswa MAN 4 Jakarta...
Siswa MAN 4 Jakarta Ghifran Majid Diterima di 13 Kampus Ternama Dunia, Apa Rahasianya?
IPB Masuk 50 Besar Dunia...
IPB Masuk 50 Besar Dunia dalam QS WUR 2025, Peringkat 1 di ASEAN
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
7 Bidang Ilmu IPB, ITB,...
7 Bidang Ilmu IPB, ITB, UI, Unair, dan UGM Tembus Top 100 Dunia, Daftar di SNBT 2025?
Rekomendasi
Paskah 2025, Masjid...
Paskah 2025, Masjid Istiqlal Sediakan Lahan Parkir bagi Jemaat Gereja Katedral Jakarta
Transformasi ESG Berbasis...
Transformasi ESG Berbasis Teknologi, Envicount Luncurkan Platform Inovatif
PT BAI Luncurkan Program...
PT BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
Its Family Time! Siap-siap...
It's Family Time! Siap-siap Ngakak Bareng Shaun dan Domba-domba Lucu yang Idenya Selalu Out Of The Box di GTV!
Spesifikasi Taurus,...
Spesifikasi Taurus, Rudal Canggih Jerman yang Bakal Dikerahkan ke Ukraina untuk Melawan Rusia
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
8 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
8 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
17 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
21 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
23 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
1 hari yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved