4 Kisah Perjuangan Mahasiswa Lulus Cumlaude, Nomor 3 Sambil Jadi Kuli Bangunan

Minggu, 07 November 2021 - 22:42 WIB
loading...
4 Kisah Perjuangan Mahasiswa...
Wisudawan terbaik. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Ada banyak orang yang berpikir bahwa anak yang memiliki kekurangan tidak mempu mengenyam pendidikan hingga jenjang tinggi. Padahal, banyak orang yang berhasil mengenyam pendidikan tinggi dengan hasil belajar memuaskan meskipun dihalangi kesibukan lain.



Berikut adalah beberapa kisah perjuangan mahasiswa yang mampu lulus dengan peringkat cumlaude, dilansir dari berbagai sumber.

1. Driver Ojol yang Lulus dengan Segudang Tropi
Mahasiswi sekaligus driver ojek online berinisial LSS berhasil mengantongi predikat cumlaude dan Sarjana Hukum Terbaik di kampusnya, Universitas Diponegoro. Melansir sumber, LSS mulai aktif menjadi driver ojol sejak semester 5.

Ia mengaku bahwa pekerjaan ini Ia lakoni guna mencari uang tambahan untuk kegiatan kampus karena ayahnya sedang dalam kondisi kurang sehat. LSS beranggapan bahwa pekerjaan ini sekaligus ajang dirinya melatih mental.

Meskipun dibarengi dengan bekerja, gadis 22 tahun ini tetap aktif dalam mengikuti kegiatan kampus, terutama di ajang debat. Ia banyak mengantongi penghargaan dari lomba debat yang kerap diikutinya bersama tim.



2. Lulus ITB dengan Predikat Cumlaude
Dihalangi kendala ekonomi tidak membuat CW, anak seorang pekerja serabutan, menyerah menggapai mimpi. Berbekal beasiswa Bidikmisi yang diterimanya, CW berhasil lulus dari Program Studi Teknik Material (FTMD) Institut Teknologi bandung dengan IPK Cumlaude, 3.72.

Ia mengatakan bahwa keluarganya tidak memiliki latar pendidikan yang tinggi. Salah seorang pamannya lah yang menginspirasi CW untuk menempuh pendidikan setinggi-tingginya. Selama menjadi mahasiswa, Ia juga bekerja untuk membiayai kehidupannya.

Ia pernah membuka jasa laundry ketika duduk di tingkat satu, dan aktif di berbagai kegiatan kampus. Ketika naik ke tingkat yang lebih tinggi, CW mulai aktif mendalami keilmuan yang Ia pelajari dengan mengikuti berbagai perlombaan. Melansir sumber, Ia berkata bahwa motivasi utama untuk semangat belajar adalah keinginannya untuk membanggakan kedua orangtuanya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
Rekomendasi
GAC Aion Meluncurkan...
GAC Aion Meluncurkan EARTH di Shanghai Auto Show 2025, Berteknologi AI Supercerdas
PB POBSI Terus Berjuang...
PB POBSI Terus Berjuang Lahirkan Juara Dunia dari Indonesia, Kategori Junior Sudah Disabet
Jebolan Sepa dan Akpol...
Jebolan Sepa dan Akpol 1993 Tembus Bintang 3 Polri, Nomor 1 Wakil Kepala BSSN
Komitmen Keberlanjutan,...
Komitmen Keberlanjutan, FL Technics Indonesia Gelar Bersih-bersih Pantai
Gudang Barang Pecah...
Gudang Barang Pecah Belah di Malang Kebakaran, Warga Panik
Yamaha Siap Hadirkan...
Yamaha Siap Hadirkan Motor 4 Silinder, Ini Bocorannya
Berita Terkini
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
1 jam yang lalu
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
2 jam yang lalu
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
11 jam yang lalu
KIP Kuliah Daerah Resmi...
KIP Kuliah Daerah Resmi Diluncurkan di Maluku Utara
12 jam yang lalu
Setuju dengan Penjurusan...
Setuju dengan Penjurusan di SMA, Rektor Untar Dorong Kajian Mendalam
12 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
13 jam yang lalu
Infografis
3 Calon Pemain Naturalisasi...
3 Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Berdarah Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved