Inilah Sederet Pejabat Lulusan ITB, Cerdas dan Kaya Raya

Jum'at, 31 Desember 2021 - 18:58 WIB
loading...
A A A
Sejak dulu ia sudah dikenal sebagai orang yang cerdas, dan sangat antusias dengan teknologi serta ilmu pengetahuan khususnya fisika. Beliau salah satu alumni ITB, yang menjadi pejabat dan banyak sekali berkontribusi dalam memajukan negara Indonesia.

2. Djuanda Kartawidjaja
Dilansir dari itb.ac.id, Djuanda Kartawidjaja adalah salah satu alumni ITB yang pernah menjabat sebagai Perdana Menteri Indonesia ke-10 dan Menteri Keuangan. Ia terkenal pada deklarasi Djuanda tahun 1957.

Ia menjadi lulusan ITB dengan mengambil jurusan Teknik Sipil. Namanya diabadikan sebagai Bandar Udara Internasional Juanda di Surabaya untuk mengapresiasi perannya dan sosok wajahnya juga diabadikan di uang kertas Rupiah pecahan Rp50 ribu.

3. Arifin Tasrif
Arifin Tasrih adalah Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) di kabinet periode kedua Presiden Republik Indonesia, Jokowi. Ia merupakan alumni ITB jurusan Teknik Kimia Sebelum menjadi Menteri ESDM ia juga pernah menjadi Duta Besar Indonesia untuk Jepang.

4. Hatta Rajasa
Nama Hatta Rajasa sudah tidak asing lagi ditelinga masyarakat. Beberapa jabatan pernah ia duduki, mulai dari anggota DPR, Ketua Partai, hingga menjadi Menteri Negara Riset dan Teknologi, Menteri Perhubungan, Menteri Sekretaris Negara dan menjadi Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Indonesia.

Ia merupakan salah satu pejabat lulusan ITB yang tergolong aktif di organisasi, dan pernah menjabat sebagai Wakil Ketua Himpunan Mahasiswa Teknik Perminyakan, dan Senator Mahasiswa ITB. Kariernya di bidang politik bisa dibilang sangat sukses dan melesat mulai dari ia berusia 29 tahun.

(MG04–Bunaya Putri Zulfikar)
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
IPB Masuk 50 Besar Dunia...
IPB Masuk 50 Besar Dunia dalam QS WUR 2025, Peringkat 1 di ASEAN
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Lulus SNBP 2025 di ITS,...
Lulus SNBP 2025 di ITS, IPB, dan ITB? Berikut Biaya Kuliahnya untuk Semua Jurusan
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
11 Prodi ITB Terbaik...
11 Prodi ITB Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2025, Pilihan Teratas untuk SNBT
7 Bidang Ilmu IPB, ITB,...
7 Bidang Ilmu IPB, ITB, UI, Unair, dan UGM Tembus Top 100 Dunia, Daftar di SNBT 2025?
6 Universitas dengan...
6 Universitas dengan Jurusan Hukum Terbaik Dunia 2025, Daftar di SNBT
5 Fakultas/Sekolah ITB...
5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Persaingan Tertinggi, Siap Daftar di SNBT 2025?
7 Fakultas Kedokteran...
7 Fakultas Kedokteran Indonesia dengan Peringkat Dunia, Referensi SNBT 2025
Rekomendasi
6 Penyebab Pertikaian...
6 Penyebab Pertikaian Pangeran William dan Harry, dari Keluarga Jadi Musuh Bebuyutan
Krisis Telur, Tren Menyewa...
Krisis Telur, Tren Menyewa Ayam Senilai Rp8,2 Juta Jadi Solusi
2 Terobosan Baru Meningkatkan...
2 Terobosan Baru Meningkatkan Akurasi Penilaian Kredit, Didukung AI
Oknum Anggota TNI AL...
Oknum Anggota TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Banjarbaru Kalsel Ditangkap
Meta AI Sudah Terintegrasi...
Meta AI Sudah Terintegrasi di WhatsApp, Facebook, dan Instagram, Ini Cara Memakainya!
Ramadan Penuh Berkah,...
Ramadan Penuh Berkah, AQUA dan DMI Jateng Hadirkan Program Spesial di Masjid Semarang
Berita Terkini
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
5 jam yang lalu
5 Ucapan Selamat Idulfitri...
5 Ucapan Selamat Idulfitri 1446 H untuk Guru, Penuh Doa dan Makna
8 jam yang lalu
IPB Masuk 50 Besar Dunia...
IPB Masuk 50 Besar Dunia dalam QS WUR 2025, Peringkat 1 di ASEAN
9 jam yang lalu
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
11 jam yang lalu
Dana BOS Madrasah dan...
Dana BOS Madrasah dan BOP RA 2025 Mulai Dicairkan, Simak Mekanismenya
11 jam yang lalu
Keren Banget, Siswi...
Keren Banget, Siswi Berusia 15 Tahun Ini Berhasil Lulus SNBP 2025 di Unair
13 jam yang lalu
Infografis
Rencana AS Keluar dari...
Rencana AS Keluar dari NATO dan PBB Didukung Elon Musk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved