Pilih Jurusan Sastra Inggris di SNMPTN 2022, Peluang Kerja Terbuka Lebar

Selasa, 22 Februari 2022 - 19:24 WIB
loading...
A A A
2. Writer

Lulusan sastra Inggris juga dapat menjadi penulis. Kalian dapat menulis majalah atau publikasi online di mana saat ini kebanyakan menggunakan Bahasa Inggris. Tidak usah diragukan gajinya, menjadi freelance writer saja kalian akan mendapatkan gaji rata-rata Rp365 ribu per jam, atau sekitar Rp8 juta per hari, dan jika dihitung per bulan, kalian akan mendapat gaji sekitar Rp271 juta.

3. Penerjemah

Tentu lulusan Sastra Inggris dapat menjadi penerjemah Bahasa Inggris ke Bahasa Indonesia, begitu pun sebaliknya. Penerjemah ini juga banyak dicari oleh perusahaan-perusahaan, atau pun penerbit buku. Menjadi translator/penerjemah juga dapat kalian lakukan secara online. Tapi gaji yang diperoleh lumayan, yakni Rp5 juta-Rp7 Juta per bulan.

4. Blogger

Selain itu, kalian juga dapat menjadi blogger. Dikutip dari situs Forbes, banyak sekali penulis blog atau website dengan penghasilan tinggi, seperti Huffington Post yang memperoleh USD14 Juta per bulan atau sekitar Rp200 Miliar. Tapi, menjadi blogger dibutuhkan kesabaran, dan tidak bisa secara instan, butuh waktu agar blog kalian banyak dikunjungi oleh orang.

5. Tour Guide

Banyak yang menyepelekan pekerjaan menjadi tour guide ini, padahal menjadi tour guide dapat memperoleh keuntungan yang tinggi lah. Tour guide merupakan pekerja pemandu wisata yang menjelaskan dan membimbing orang asing ketika sedang berwisata di dalam Negeri.

Kalian pada saat di luar negeri juga bisa menjadi Tour Guide bagi orang-orang Indonesia yang membutuhkan bantuan dalam Bahasa Inggris, dan menjadi pemandu wisata.

Tour Guide dapat memperoleh gaji hingga Rp1 juta-Rp5 juta per hari. Belum lagi tip tip yang biasanya diberikan oleh orang asing yang cenderung besar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 Jurusan yang Menjadi...
3 Jurusan yang Menjadi Tren Pilihan Camaba di SNBP 2025, Ada Prodi yang Kamu Suka?
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
Rekomendasi
Its Family Time! Bikin...
It's Family Time! Bikin Pagi si Kecil Lebih Seru Bareng Cocomelon & Sahabat di GTV!
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 12: Cerita Honeymoon Devan & Alya
Perum Bulog Terima Kunjungan...
Perum Bulog Terima Kunjungan Menteri Pertanian dan Keterjaminan Makanan Malaysia
Its Family Time! Liburan...
It's Family Time! Liburan Gak Harus Mahal, saatnya Eksplor Hidden Gem Unik di Eksplorazi GTV!
Pelamar PPSU dan PJLP...
Pelamar PPSU dan PJLP di Balai Kota Membeludak, Pramono: Pendaftaran di Kelurahan
Langka, Houthi Tembakkan...
Langka, Houthi Tembakkan Rudal ke Israel Utara Meski AS Terus Gempur Yaman
Berita Terkini
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
6 jam yang lalu
Penjurusan SMA Bakal...
Penjurusan SMA Bakal Hidup Lagi, Prabowo Beri Arahan Khusus ke Mendikdasmen
7 jam yang lalu
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
7 jam yang lalu
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Kasatmata atau Kasat Mata?
8 jam yang lalu
UTBK SNBT 2025 Resmi...
UTBK SNBT 2025 Resmi Dimulai, 860.975 Peserta Berebut Kursi di PTN Favorit
8 jam yang lalu
Pesan Mendikti untuk...
Pesan Mendikti untuk Peserta UTBK 2025: Tunjukkan yang Terbaik, Lawan Rasa Takut
10 jam yang lalu
Infografis
Jurusan Kuliah yang...
Jurusan Kuliah yang Lulusannya Berpotensi Besar Kerja di BUMN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved