20 PTN Penerima Peserta SNMPTN 2022 Terbanyak, UB Peringkat 1

Selasa, 29 Maret 2022 - 12:31 WIB
loading...
20 PTN Penerima Peserta...
20 PTN penerima peserta SNMPTN 2022 terbanyak. Foto/Ilustrasi/Dok/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Sebanyak 120.643 siswa telah resmi dinyatakan lolos Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri ( SNMPTN ) 2022. Terdapat 20 PTN yang terdata paling banyak menerima siswa di jalur undangan ini.

Ketua LTMPT Mochammad Ashari menjabarkan 20 PTN yang menerima pesertaterbanyak dari jalur SNMPTN 2022. Rekor terbesar, katanya, dipegang oleh Universitas Brawijaya (UB) dengan menerima 3.445 siswa.

"Ini adalah yang diterima di SNMTPN yang nanti sore akan kita umumkan. Yang alokasinya 20% dari sejumlah total mahasiswa baru di masing-masing perguruan tinggi," katanya pada Konferensi Pers Pengumuman Hasil Seleksi Jalur SNMPTN 2022 dipantau dari YouTube LTMPT, Selasa (29/3/2022).

Sedangkan di peringkat kedua, ujar Rektor ITS itu, adalah Universitas Negeri Semarang (UNNES) dengan menerima 3.083 calon mahasiswa baru jalur SNMPTN. Dilanjut dengan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) sebanyak 3.038 siswa.

Baca: 120.643 Siswa Diterima di SNMPTN 2022, Cek Pengumuman di 32 Link Ini

Berikut ini daftar lengkap 20 PTN penerima terbanyak peserta SNMPTN 2022 dikutip dari data LTMPT.

1. Universitas Brawijaya: 3.445

2. Universitas Negeri Semarang: 3.083

3. Universitas Pendidikan Indonesia: 3.038

4. Universitas Lampung: 3.027
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Peserta yang Lulus SNBP 5 Tahun Terakhir, Terus Meningkat?
Dosen Brawijaya Ciptakan...
Dosen Brawijaya Ciptakan Alat Pengelolaan Hutan Berbasis AI, Mampu Mitigasi Kebakaran dan Banjir
5 Universitas di Kota...
5 Universitas di Kota Malang yang Masuk Peringkat Dunia, Tempat Studi Favorit Camaba
Perkuat Tata Kelola...
Perkuat Tata Kelola Unit Usaha Pasca PTNBH, UNJ Studi Banding ke UB
IKA FHUB Dukung Kesejahteraan...
IKA FHUB Dukung Kesejahteraan Hakim Guna Peradilan Bersih dan Profesional
UB Buka Pendaftaran...
UB Buka Pendaftaran Jalur Mandiri D3, D4, dan S1 PSDKU 2024, Deadline 22 Juli
Seleksi Mandiri Skor...
Seleksi Mandiri Skor UTBK di UM Dibuka hingga 22 Juli, Ini 10 Prodi dengan Daya Tampung Terbanyak
Tanggal Pengumuman Hasil...
Tanggal Pengumuman Hasil Seleksi Jalur Mandiri UB 2024, Info Link di Sini
Rekomendasi
Ambulans Terjebak Macet...
Ambulans Terjebak Macet Parah di Tanjung Priok, Pasien Diturunkan Menuju RS Koja
Jaga Pertumbuhan Ekonomi...
Jaga Pertumbuhan Ekonomi Biru, Kadin-KKP Mitigasi Dampak Tarif Trump
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJIN_EP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
Mobil Polisi di Depok...
Mobil Polisi di Depok Dibakar Massa, Terungkap Otak Pelakunya Ketua Ormas
Berita Terkini
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
6 jam yang lalu
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
7 jam yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
8 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
11 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
11 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
21 jam yang lalu
Infografis
SNBT 2023, Ini 20 PTN...
SNBT 2023, Ini 20 PTN Favorit dengan Pendaftar Terbanyak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved